Budug atau buduk merupakan salah satu penyakit kulit. Budug adalah penyakit sejenis borok atau penyakit kusta dan lain sebagainya. Namun dalam bahasa Sunda, budug merupakan nama panggilan untuk penyakit kulit biasa seperti koreng.
Budug atau koreng akan meninggalkan bekas pada kulit. Bekas luka ini tentu akan mengganggu penampilan dan membuatnya tidak percaya diri. Nah, untuk anda yang memiliki bekas budug atau koreng yang sudah lama, anda bisa simak cara menghilangkan bekas budug atau koreng berikut ini.
1. Kencur
Manfaat masker beras kencur untuk kulit memang dipercaya efektif. Budug atau buduk atau koreng bekasnya bisa diatasi dengan menggunakan beras kencur. Kulit yang terdapat bekas budug akan kembali putih dengan memanfaatkan beras kencur. Caranya sangat mudah dan anda bisa melakukannya sendiri di rumah. Yuk simak langkah-langkahnya berikut ini.
2. Daun Jarak
Bahan alami selanjutnya yang bisa digunakan untuk mengatasi bekas koreng atau budug yaitu dau jarak. Taman herbal ini mampu menghilangkan bekas luka menghitam pada kulit.
3. Mentimun
Manfaat mentimun untuk wajah dan kulit memang sudah tidak bisa diragukan lagi. Mentimun juga bisa anda manfaatkan untuk menghilangkan bekas budug atau koreng.
4. Madu
Manfaat madu untuk kulit sangat baik. Madu bisa kita manfaatkan untuk mengatasi bekas luka. Menghilangkan bekas luka dengan madu agar membuat kulit putih kembali sangat mudah. Simak caranya berikut ini.
5. Minyak Zaitun
Jika tidak memiliki madu, alternatif lain yang bisa anda gunakan yaitu minyak zaitun. Minyak zaitun memiliki banyak khasiat untuk kulit, termasuk menghilangkan bekas luka atau memutihkan bekas luka karena gatal-gatal, budug dan lain sebagainya. Selain itu, manfaat minyak zaitun untuk bibir dan manfaat minyak zaitun untuk alis juga bagus. Berikut cara menghilangkan bekas budug dengan minyak zaitun.
6. Lemon
Buah lemon bisa menjadi perawatan alami dan efektif mengatasi bekas budug atau koreng pada kulit. Vitamin C yang terkandung dalam lemon juga dapat memutihkan kulit dan membantu regenerasi kulit lebih cepat.
7. Lidah Buaya
Lidah buaya mengandung nutrisi yang bermanfaat untuk kulit. Lidah buaya mengandung sifat anti inflamasi, anti bakteri, serta antibakteri yang dapat membantu mengatasi kulit mati yang terdapat pada bekas luka budug atau koreng.
8. Bawang Putih
Bawang putih termasuk bahan alami yang ampuh mengatasi bekas luka akibat koreng. Yuk simak cara menghilangkan luka bekas koreng atau budug dengan bawang putih di bawah.
9. Teh Hijau
Teh hijau mengandung antioksidan yang dapat membantu menghilangkan bekas koreng dan lain sebagainya. Simak cara menghilangkan bekas budug atau koreng di bawah ini.
10. Buah Mengkudu
Buah mengkudu bisa dimanfaatkan untuk mengatasi bekas luka karena koreng/budug atau bekas jerawat.
Setelah itu oleskan buah mengkudu pada area luka anda dengan merata. Diamkan selama 15 sampai 30 menit, kemudian bilas dengan air sampai bersih.
11. Air Kelapa
Air kelapa efektif mengatasi bekas budug atau koreng yang menghitam. Yuk simak langkah-langkahnya berikut ini.
12. Minyak Pohon Teh
Minyak pohon teh dapat membantu melembutkan kulit dan mengatasi bekas luka dengan bertahap.
13. Daun Pare
Daun pare bisa digunakan untuk menghilangkan bekas luka pada kulit. Berikut cara yang bisa anda lakukan.
Demikian cara menghilangkan bekas budug atau koreng yang sudah lama dengan bahan alami.
Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…
Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…
Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…
Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…
Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…
Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…