Menjaga penampilan rambut adalah salah satu hal yang penting. Oleh sebab itu kamu harus bisa merawat rambut mu, agar rambut terlihat indah dan sehat. Kamu bisa menggunakan masker alami dari buah-buahan untuk membuat rambut mu lebih sehat secara alami. Selain itu kamu juga harus membuat rambut mu tetap lembab, karena jika rambut mu kering akan sangat berdampak buruk untuk penampilan mu. Rambut kering akan lebih susah di bentuk, dan bahkan bisa pecah-pecah. Oleh sebab itu kali ini kita akan membahas tentang bagaimana cara membuat rambut tidak kering, yuk simak 10 caranya berikut ini.
Baca Juga : Manfaat Lidah Buaya Untuk Kulit – Bahaya penggunaan Kosmetik Yang Berlebihan
Cara Menghindari Rambut Kering
Membersihkan rambut secara rutin dapatr membuat rambut mu lebih sehat dan kuat. Kamu bisa membersihkan rambut mu 2 hari sekali, gunakan shampo untuk membersihkan rambut mu. Shampo lah rambut mu secara rutin, jangan menggaruk rambut saat keramas. Bilaslah rambut yang kamu shampo dengan air bersih, pastikan jika tidak ada lagi shampo atau busa pada kepala. Lakukan cara ini untuk menghindari ketombe dan gatal-gatal, dan bahkan rambut kering. Baca Juga : Cara Menghilangkan Ketombe Pada Rambut Berhijab
Pada beberapa orang terbiasa menggosok rambutnya ketika mengeringkan rambut. Tahukah kamu jika kebiasaan menggosok rambut usai keramas bisa membuat rambut mu tergesek, dan hal tersebut bisa membuat rambut mu pecah-pecah ataupun kering kusam. Sebaiknya kamu mengeringkan rambut dengan menggunakan handuk dan hanya di tepuk-tepuk saja tanpa harus menggosoknya. Baca Juga : Manfaat Cuci Rambut Setiap Hari – Cara Agar Bulu Mata Lentik
Pada beberapa orang malas menyisir rambutnya setiap hari, bahkan jarang sekali untuk menyisir rambutnya. Tapi tahukah kamu jika malas menyisir rambut secara teratur bisa membuat rambut mu kering dan pecah-pecah. Rambut mu bisa kusam dan bahkan susah untuk disisir ataupun ditata ulang. Oleh sebab itu jangan malas untuk menyisir rambut secara teratur. Baca Juga : Manfaat Jeruk Lemon untuk Wajah
Setelah keramas pasti kamu ingin rambut segera mengering agar bisa disisir. Apalagi jika kamu akan menghadiri sebuah acara, pasti rasanya ingin rambut cepat kering supaya bisa dibentuk. Oleh sebab itu tidak jarang jika kebanyakan orang berpikir jika hair dryer adalah alat yang sangat ampuh untuk membuat rambut mu cepat kering. Tapi tahukah kamu jika hair dryer bisa membuat rambut mu kering dan bahkan pecah-pecah. Oleh sebab itu sebaiknya kamu mengeringkan rambut mu dengan handuk dan kipas angin untuk menghindari rambut rusak , tapi ingatlah untuk tidak melakukan cara ke 2 saat mengeringkan rambut.
Tahukah kamu jika dengan memotong rambut secara teratur bisa membantu mu mengurangi risiko rambut kering dan pecah-pecah. Potonglah ujung rambut mu minimal 3 bulan sekali untuk menghindari rambut bercabang, kering dan pecah-pecah, tapi ingatlah untuk menggunakan gunting yang bersih dan cuci rambut mu sebelum di ptong. Baca Juga : Cara Membuat Masker Alami – Cara Membuat Masker Bibir
Setiap wanita pasti inging memiliki rambut yang sehat dan indah. Tapi untuk mendapatkan semua itu butuh perawatan yang intensif, dan melakukan berbagai cara untuk mendukung kecantikan dan kesehatan rambut mu. Cara praktis untuk membuat rambut mu indah dan sehat, adalah dengan menggunakan vitamin rambut secara teratur setiap selesai keramas. Setelah keramas buatlah rambut mu setengah mengering, lalu berikan vitamin pada rambut dengan cara seperti keramas. Baca Juga : : Merk Pewarna Rambut yang Halal – Cara Membuat Masker Pepaya
Menggunakan kondisioner adalah salah satu cara terbaik untuk membuat rambut mu tetap lembab. Kamu bisa menggunakan kondisioner setelah keramas, kamu bisa memilih kondisioner yang sesuai dengan rambut mu. Kamu bisa mendapatkan kondisioner di toko kosmetik ataupun supermarket terdekat yang ada di kota mu. Kamu bisa menggunakan kondisioner setiap usai keramas agar rambut mu tetap lembab dan terhindar dari risiko rambut kering.
Jika kamu ingin rambut mu tetap indah dan sehat, kamu harus melakukan cara ke 1 dan ke 6. Tapi ada tips lain untuk membuat rambut mu tetap indah, sehat dan terhindar dari risiko rambut kering. Jika kamu addalah orang yang sering menggunakan hair spray, maka sebaiknya kamu hindari penggunaan ini secara berlebihan. Setiap usai menggunakan hair spray sebaiknya kamu segera mencuci rambut mu dengan menggunakan shampo, cucilah rambut mu dengan shampo dan air bersih agar hair spray pada rambut mu menghilang. Baca Juga : Cara Melebatkan Rambut
Selain mencuci rambut dengan teratur, dan mengeringkan rambut dengan handuk. Kamu bisa menggunakan masker rambut untuk membuat rambut mu indah, sehat dan lembab. Gunakan masker seminggu 2 kali agar rambut mu indah dan sehat alami. Kamu juga bisa membuat masker di rumah dengan menggunakan bahan-bahan alami seperti buah misalnya. Kamu bisa membuat masker dengan buah alpukat, buah pepaya dan lain sebagainya.
Selain dengan melakukan perawatan rambut, kamu juga bisa melakukan cara ini untuk membuat rambu sehat dan terhindar dari rambut kering. Mongunsumsi makanan yang mengandung vitamin E dan B adalah cara yang tepat untuk membuat rambut mu tetap indah dan sehat. Kamu bisa mengonsumsi kacang-kacangan untuk memenuhi nutrisi yang di butuhkan rambut mu.
Nah sekarang sudah tahu kan, bagaimana cara membuat rambut tidak kering dan apa saja penyebab rambut bisa kering. Lakukan lah perawatan rambut secara rutin agar rambut mu tetap sehat dan indah, karena merawat rambut adalah salah aktivitas terpenting dalam menunjang penampilan terbaik mu.
Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…
Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…
Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…
Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…
Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…
Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…