Rambut merupakan mahkota wanita, sehingga tak heran jika wanita sanngat memperhatikan penampilan rambutnya. Untuk menjadikan rambut nampak lebih indah, tidak sedikit wanita yang mewarnai rambutnya. Saat ini banyak pewarna rambut yang tersedia, selain berkualitas pewarna rambut tersebut juga halal. Penasaran apa saja merk pewarna rambut yang halal dan berkualitas? Untuk mengetahuinya, yuk simak di bawah ini.
1. BSY Noni Black Hair Magic
Cat rambut halal yang satu ini terbuat dari bahan-bahan alami dan pilihan. Sehingga dengan begitu cat rambut ini aman dan terbebas dari bahan-bahan kimia yang akan merusak rambut. Cat rambut ini bisa digunakan oleh wanita maupun pria. Dan yang istimewanya, cat rambut ini merupakan shampo sehingga anda bisa menggunakannya sendiri.
2. NAAZ Hair Color
Cat rambut ini merupakan henna sehingga halal dan akan dapat memberikan warna yang baik pada rambut anda. Cara menggunakannya mudah, setelah keramas dan menunggu rambut kering, anda bisa mengaplikasikan cat rambut pada rambut dengan merata. Diamkan selama 30 menit, kemudian bilas dengan air hangat.
3. Herbul Henna Hair Coloring
Cat rambut ini memiliki warna yang indah sehingga akan membuat rambut menjadi lebih sehat dan bersinar yakni Black, Superme Red dan Burgundy.
4. Eagle’s Henna Hair Coloring
Cat rambut Eagle’s Henna Hair Coloring adalah pewarna rambut yang halal, dengan bahan dasar henna, bubuk dan siap digunakan. Cat rambut ini memiliki warna tanah seperti black, chesnut dan brown.
5. Purbasari Hair Color Henna
Cat rambut dari Purbasari ini menggunakan bahan-bahan henna, serta bahan alami yang lainnya sehingga aman dan tidak akan menimbulkan efek samping apapun. Cat rambut ini mengandung protein yang akan menjadikan rambut nampak indah dan berkilau.
6. Nabawi Hashmi Henna
Henna merupakan salah satu pewarna rambut yang dikenal baik dan tidak akan merusak rambut. Justru Henna dapat menjadikan rambut lembab dan cara mencegah rambut beruban, serta tidak akan menyebabkan iritasi pada kulit kepala.
7. Rani Henna Bubuk
Pewarna rambut alami yang halal ini sudah tidak asing lagi untuk kita semua. Selain bisa digunakan untuk merias kuku, pewarna rambut ini juga bisa anda gunakan untuk mewarnai rambut dan cara mempercantik kuku.
8. Agarwals Soft Color Henna Bleach
Cat rambut yang satu ini dibuat dengan bahan dasar henna murni 100%, sehingga dengan begitu tidak akan menjadikan rambut anda rusak. Selain itun, pewarna rambut ini mengandung kondisioner yang dapat menjadikan rambut lebih lembab. Warna-warna yang disediakan pun cantik, di antaranya dark brown, burgundy, golden brown dan mahogany.
9. Rainbow Henna Hair Color
Berbeda halnya dengan pewarna rambut henna yang lainya, pewarna rambut yang satu ini menyediakan warna-warna tanah, serta warna merah. Cat rambut ini juga memiliki varian warna yang pirang. Namun, anda jangan khawatir cat rambut ini juga menyediakan warna gelap. Anda bisa memilih warna sesuai selera.
10. Elruha Pacar Bubuk Henna
Selain digunakan untuk menghias tangan dan mewarnai kuku, produk ini bisa digunakan untuk mewarnai rambut. Anda akan mendapatkan warna yang cantik dengan menggunakan produk ini untuk mewarnai rambut.
11. Zubedah Henna
Mewarnai rambut dengan pewarna rambut yang satu ini lebih alami , juga kuat. Selain itu, produk ini juga tidak menimbulkan efek samping karena tidak mengandung bahan-bahan kimia. Selain itu, rambut anda juga akan menjadi cara membuat rambut lembut serta mudah diatur.
Itulah beberapa pewarna rambut yang halal dan berkualitas. Semoga bermanfaat.
Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…
Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…
Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…
Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…
Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…
Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…