Penuaan dini memang peristiwa alami yang terjadi dan sedikit sulit untuk dihambat atau di hindari. Sementara beberapa cara perawatan kulit saat ini membutuhkan biaya yang tidak sedikit dan juga mengandung bahan kimia yang akan memberikan efek samping di kemudian hari. Namun, untuk mengatasi salah satu masalah wajah seperti kulit kendur, masih ada cara yang bisa anda gunakan dengan biaya tidak mahal dan menggunakan bahan alami seperti cara mengencangkan wajah dengan putih telur yang akan kami bagikan secara lengkap berikut ini.
Artikel terkait:
Masker putih telur ini sangat mudah dibuat dan bermanfaat untuk mengencangkan kulit secara menyeluruh, mencerahkan wajah sekaligus menghilangkan flek, noda hitam dan mengangkat sel kulit mati yang menyumbat pori.
Masker putih telur dengan campuran lemon ini tidak hanya berguna untuk mengencangkan kulit wajah, namun juga akan menyingkirkan jerawat, flek hitam, penuaan dini serta keriput. Vitamin C dalam lemon sangat kaya dengan alpha hidroksi acid sehingga kombinasi putih telur dan lemon sangat baik digunakan untuk masker mengencangkan kulit.
Artikel terkait:
Putih telur adalah bahan ampuh untuk menutrisi kulit wajah dan menghidrasi. Sedangkan alpukat yang mengandung vitamin A, vitamin E dan vitamin C sangat baik untuk melembabkan, mengencangkan, mencerahkan sekaligus melembutkan kulit wajah anda. Selain itu, dalam buah alpukat juga mengandung iron, magnesium, vitamin K, vitamin B, kalsium serta fosfor yang sangat berguna untuk mengurangi garis halus serta kerutan, membersihkan kulit, melembutkan kulit kering dan mengurangi efek terbakar matahari.
Yogurt merupakan bahan baik untuk melembutkan kulit, mencegah penuaan dini, mencegah jerawat dan mencegah warna kulit tidak merata. Dalam yogurt juga mengandung latic acid yang akan melembutkan dan mengelupas sel kulit mati sekaligus mengurangi garis halus dengan cara mengencangkan. Dalam yogurt juga memiliki sifat anti bakteri dan anti jamur yang akan berperang melawan jerawat, menyegarkan kulit, menghidrasi, membersihkan dan menghilangkan lingkaran hitam di bawah mata.
Masker putih telur ini tidak hanya ampuh untuk mengencangkan kulit namun juga bagus untuk menghilangkan garis halus dan kerutan di wajah. Oatmeal juga bermanfaat untuk mengelupas sel kulit mati, mengencangkan kulit, menghidrasi dan cocok untuk kulit kering serta sensitif.
Artikel terkait:
Kombinasi antara putih telur, kunyit dan juga jeruk sangat bermanfaat tidak hanya untuk mengencangkan kulit, namun juga untuk mencerahkan dan mengatasi warna kulit yang tidak merata karena jerawat dari kandungan dalam kunyit. Sedangkan sari buah jeruk sangat baik untuk mencerahkan, mengencangkan dan menyamakan warna kulit wajah anda.
Kombinasi antara putih telur, wortel dan juga susu sangat baik untuk mencegah penuaan dini seperti keriput, garis halus pada wajah, menghilangkan flek hitam, lingkar hitam di bawah mata dan berbagai masalah penuaan dini yang akhirnya akan memberikan tampilan wajah lebih kencang dan awet muda
Kombinasi antara putih telur dan tepung maizena ini sangat baik untuk mengencangkan kulit sekaligus membersihkan dan mengecilkan pori wajah anda. Cara membuat campuran ini juga sangat mudah dan tidak membutuhkan biaya besar. Tepung maizena atau tepung jagung ini juga akan menyerap berbagai kotoran yang menyumbat pori sebelum akhirnya ukuran pori diperkecil dan ditutup dengan kandungan yang terdapat di dalam putih telur.
Artikel terkait:
Cara mengencangkan wajah dengan putih telur memang sudah digunakan sejak lama oleh seluruh wanita di dunia sebab sudah terbukti ampuh bisa mencegah masalah penuaan dini seperti keriput, garis halus, flek hitam, kulit kendur, lingkar hitam di bawah mata, jerawat dan berbagai masalah wajah lainnya. Gunakan masker putih telur setidaknya 2 kali dalam seminggu untuk mendapatkan khasiat yang maksimal.
Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…
Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…
Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…
Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…
Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…
Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…