Categories: Kulit

9 Manfaat Apel Untuk Kulit Paling Utama

Pembaca pasti tau apa itu apel. Ya, apel merupakan buah faavorit yang kita konsumsi setiap hari atau bahkan beberapa sekali. Buh apel banyak sekali mengandung nutrisi penting dan mempunyai manfaat untuk kulit. Karena dalam buah apel mengandung serat, kalsium, mineral, dan vitamin dan masih banyak lagi kandungan lainnya yang terdapat di buah apel itu sendiri. Maka banyak orang sering mengkonsumsi buah apel dan buah apel menjadi populer diantara buah-buah yang lainya di seluruh belahan dunia. Buah apel juga berhasiat untuk mengatasi berbagai macam jenis penyakit terutama dalam perawatan wajah dan kulit. Bagi para kaum hawa, merawat kulit merupakan kebutuhan pokok menjaga penampilan dan kecantikan kulit mereka. Biasanya, perawatan kulit dan wajah kita harus merogoh uang yang sangat banyak, padaha jika kita ingin tau, kita tidak perlu merogoh uang terlalu banyak, cukup 10.000-20000 rupiah pun anda bisa memiliki kulit wajah yang sehat dan cantik secara alami.

Baca Juga:

Tidak perlu anda ragu dengan buah apel. Kita bisa dengan mudah mendapatkan manfaat buah apel untuk kulit dan kesehatan, karena buah apel sangat populer, kita juga mudah menemukan buah ini, kita bisa mendapatkan buah ini di supermarket, pasar tradisional, atau di toko buah lainnya. Banyak orang mengkonsumsi buah apel dengan cara dimakan langsung atau dengan dibuat jus apel, cocktail, atau pun jenis makanan dessert lainnya . Hal yang dianjurkan sebelum kita memakan buah apel adalah, mencuci nya terlebih dahulu, karena dalam permukaan buah apel mengandung pengawet dan pestisida. Biasanya pestisida yang sering digunakan adalah organo -chlorida dan organo fosfat seperti DDT dan permethrin. Sangat di sarankan bagi anda untuk sering mengkonsumsi buah apel, karena banyak manfaat yang bisa kita peroleh dari buah tersebut.

Manfaat Apel Untuk Kulit

  1. Menghilangkan jerawat dan bekas

Jerawat merupakan musuh terbesar bagi kulit wajah anda. Terutama kulit yang banyak mengandung minyak dan berbagai jenis kulit lainnya. Tapi anda tidak usah khawatir, untuk mengatasinya anda hanya perlu sari apel sebagai toner wajah. anda juga bisa membuat toner wajah sendiri dari buah apel.  Diamkan beberapa menit saja langsung bilas dengan air hingga bersih. (baca juga: Cara Membuat Masker Apel , Cara Menghilangkan Belang di Muka)

  1. Menghilangkan kerut di wajah anda

Kerutan diwajah, pasti sangat menganggu penampilan anda. Khususnya kam hawa. Kerutan diwajah juga bertanda bahwa kulit anda sudah mulai menua. Anda tidak perlu mengkhawatirkan hal tersebut karena dengan membuat masker apel, kerutan diwajah anda akan segera teratasi. (Baca Juga: Cara Menghilangkan Kerutan dibawah Mata , Cara Mengatasi Kerutan di Wajah)

  1. Menghilangkan noda hitam diwajah

Noda hitam di wajah sering menganggu penampilan, dan menjadi musuh. Seringkali para kaum ha mencari cara untuk menghilangkan noda hitam yang ada pada wajah mereka. Bahkan, mereka rela merogoh kantong dengan budget yang tinggi agar noda di wajah bisa pergi dan tidak mengganggu penampilan lagi. Padahal dirumah, kita bisa menggunakan apel sebagai masker yang alami tanpa harus merogoh kantong dengan budget yang tinggi. (Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Hitam Di Wajah , Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah Dengan Madu)

  1. Mencerahkan kulit wajah secara alami

Siapa yang tidak ingin kulit wajah cerah secara alami? Pasti memiliki kulit wajah cerah secara alami idaman para kaum wanita yang ingin tampil cantik. Karena wajah adalah aset utama bagi siapapun. Tidak bisa dipungkiri bahwa setiap orang ingin mempunyai wajah cerah. Selain dapat menghilangkan jerawat, dan kerutan. Masker buah apel juga mampu mengatasi masalah kulit kusam menjadi cerah kembali. (Baca Juga: Tips Mencerahkan Wajah , Cara Mencerahkan Selangkangan)

  1. Menghilangkan Lingkar hitam/ Mata Panda

Mata panda merupakan lingkar hitam yang ada disekitar mata, karena efek kurangnya tidur. Hal itu kadang menjadi titik dimana metabolisme pada tubuh anda terganggu. Untuk dapat menghilangkannya, anda bisa mengompres maa anda dengan potongan buah apel yang masih segar. Cara ini bisa membantu anda menghilangkan area yang menghitam itu. (Baca Juga: Penyebab Mata Panda , Cara Alami Menghilangkan Mata Panda)

  1. Membersihkan pori-pori pada wajah

Pori-pori yang tersumbat pada wajah anda dan bercampur dengan minyak serta bakteri yang akan menyebabkan kulit anda berjerawat. Ternyata, membersihkan pori-pori wajah itu sangat diperlukan, agar tetap menjaga kesehatan kulit wajah anda. Anda bisa menggunkan masker apel untuk membersihkan nya, atau bisa juga dengan cara, haluskan apel, bisa menggunakan blender, lalu anda tambahkan 1 sdm gula , lalu aduk hingga rata. Anda bisa langsung mengoleskan pada wajah anda sambil dipijat dengan lembut. Supaya kandungan yang terdapat di buah apel tadi bisa meresap ke dalam wajah anda. (Baca Juga: Cara Mengecilkan Pori Pori Besar , Cara Membuat Masker Untuk Kulit Berminyak)

  1. Antioxidant

Dalam buah apel banyak sekali manfaat dan khasiat yang bisa kita peroleh untuk kesehatan atau pun untuk kulit. Dalam buah apel mengandung antioxidant, serat makanan, dan flavonoid. Kandungan phytonutrien dan antioksidant dalam buah apel sangat berguna untuk membantu mencegah hipertensi dan kanker. Maka sangat disarankan untuk mengkonsumsi buah apel dengan cara dijus atau di makan langsung. (Baca Juga: Manfaat Kulit Apel untuk Perawatan Rambut , Manfaat Cuka Apel untuk Rambut)

  1. Mengangkat Sel Kulit Mati

Dalam buah apel terdapat zat yang mengandung Alpha Hidroxy Acid ( AHA), yang mampu mengangkat sel-sel kulit mati yang ada pada wajah anda. Jika perawatan ini anda gunakan secara berangsur-angsur maka sel kulit mati akan bersih. Untuk mendapatkn hasil maksimal, anda harus menggunakan masker apel secara teratur setiap hari atau bisa juga seminggu 3X. (Baca Juga: Manfaat Madu Untuk Kesehatan Kulit , Jenis-Jenis Kulit Wajah)

  1. Mengatasi masalah kulit kepala

Selain untuk kecantikan wajah, apel juga sangat bermanfaat untuk kesehatan rambut. Bagi anda yang berkeinginan mengatasi masalah rambut seperti, ketombe, rambut lepek dan rambut rontok. Anda juga bisa menggunakan cuka dari apel atau masker apel untuk rambut. karena manfaat cuka apel itu sendiri sangat mengandung vitamin A. Jika anda ingin menggunakan masker apel anda cukup menggunakan masker/ cuka apel selama 15-20 menit saja. Selanjutnya bilas rambut anda hingga bersih. (Baca Juga: Penyebab Kulit Kepala Gatal , Cara Mengatasi Kulit Kepala Kering)

itu tadi 9 manfaat apel untuk kesehatan wajah dan kulit kepala anda. stay tune terus di web kami. anda akan menemukan manfaat yang lainnya, tentunya info yang menarik dan bermanfaat bagi anda.

Share
Published by
dewi18

Recent Posts

9 Skincare untuk Kulit Kombinasi dan Kusam

Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…

1 year ago

Profhilo : Pengertian, Efek, Indikasi, dan Proses Terapi

Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…

1 year ago

9 Serum untuk Kulit Kombinasi

Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…

1 year ago

5 Cara Menggunakan Exfoliating Toner untuk Pemula

Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…

1 year ago

12 Moisturizer untuk Kulit Kombinasi

Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…

1 year ago

8 Micellar Water untuk Kulit Normal

Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…

1 year ago