Rambut yang indah adalah impian bagi setiap orang, namun sayangnya berbagai macam masalah rambut kerap menghampiri. Salah satunya adalah masalah rambut ketombe. Rambut ketombe merupakan masalah rambut yang tidak boleh disepelekan. Hal itu dikarenakan rambut berketombe memiliki dampak yang merugikan bagi orang yang memiliki rambut berketombe tersebut. Rambut yang berketombe selain menjadi penyebab kulit kepala gatal, rambut mengalami berbagai macam masalah seperti kerontokan, rambut kusut dan menyebabkan rambut tidak sehat.
Apa Itu Ketombe ?
Ketombe sendiri adalah keadaan kulit kepala yang mengering dan juga sel kulit kepala yang mati. Ketika ketombe sudah menjadi akut maka ketombe itu harus segera dihilangkan dari kulit kepala. Hal itu dikarenakan jika terus dibiarkan bukan tidak mungkin jika rambut akan mengalami kebotakan sebab ketombe menjadi penyebab rambut rontok.
Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan ketombe. Ada berbagai macam bahan yang bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Berikut ini adalah cara untuk menghilangkan ketombe yang bisa anda lakukan di rumah :
1. Jeruk Nipis
Jeruk nipis sejak daridulu dipercaya bisa digunakan untuk kecantikan rambut. Banyak sampo rambut yang menggunakan ekstrak jeruk nipis. Jeruk nipis kaya dengan vitamin C yang ada di dalam jeruk nipis tersebut. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan jeruk nipis yang bisa anda lakukan :
(baca juga kegunaan jeruk nipis pada : cara menghaluskan telapak tangan, tips agar kulit menjadi putih, cara mengatasi rambut kering)
2. Lidah Buaya
Selain manfaat lidah buaya untuk kulit, namun juga mampu mengatasi rambut rontok juga bisa menggunakan lidah buaya. Lidah buaya selama ini memang dipercaya dalam mengatasi berbagai macam masalah rambut. Lidah buaya memiliki kandungan aloe vera yang berguna untuk kesehatan rambut. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan lidah buaya yang bisa anda lakukan :
3. Cuka Putih
Menghilangkan ketombe juga bisa menggunakan cuka putih. Cuka putih merupakan cuka yang bisa ditambahkan di berbagai macam makanan seperti asinan atau acar dan masih banyak lagi lainnya. Dalam cuko empek-empek juga menggunakan cuka putih. Anda mungkin sedikit heran mengapa cuka putih yang seharusnya ada di dalam makanan justru bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Lalu bagaimana caranya cuka putih bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe? Cuka putih memang bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe di kulit kepala sebab cuka bisa digunakan dalam membersihkan kulit kepala yang kering dan menghilangkan sel kulit kepala yang mati. Hal itu dikarenakan di dalam cuka ada kandungan fungisida yang bisa digunakan untuk membasmi jamur penyebab dari ketombe. Berikut ini adalah cara yang bisa anda gunakan untuk menghilangkan ketombe menggunakan cuka putih :
4. Fenugreek
Pernahkah anda mendengar fenugreek ?, fenugreek memang terlihat asing dan belum banyak yang mengetahuinya. Tanaman fenugreek merupakan tanaman yang banyak dijadikan bumbu dalam masakan India. Tidak hanya itu aja fenugreek ini juga dipercaya bisa digunakan untuk melancarkan ASI. Banyak produk pelancar ASI yang menggunakan fenugreek sebagai bahan dasarnya. Ternyata tidak hanya sebagai bumbu saja fungsi dari fenugreek tersebut namun bisa juga digunakan sebagai penghilang ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan fenugreek yang bisa anda coba :
Fanugreek ini juga kerap digunakan pada cara menebalkan alis secara alami.
5. Membilas Rambut Sampai Bersih
Hal yang bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe adalah membilas rambut sampai bersih sehabis keramas dan menggunakan kondisioner. Banyak yang terkena ketombe gara-gara dia tidak bersih membilas rambut setelah melakukan keramas. Busa dari sampo dan kondisioner yang tidak bersih dan melekat di kulit kepala bisa menyebabkan timbulnya ketombe. Oleh sebab itu pastikan busa dari sampo yang anda pakai sudah tidak melekat di kulit kepala lagi.
6. Baking Soda
Untuk menghilangkan ketombe anda bisa menggunakan baking soda. Memang baking soda selama ini bermanfaat dalam hal kecantikan. Selain untuk memutihkan gigi, baking soda juga bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Hal itu dikarenakan baking soda bisa digunakan sebagai pembunuh jamur penyebab ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan baking soda yang bisa anda lakukan di rumah :
(Baca juga kegunaan baking soda pada : cara menghilangkan bekas luka, cara menghilangkan komedo, cara menghilangkan tahi lalat)
7. Garam
Cara menghilangkan ketombe lainnya adalah degan menggunakan garam. Hal itu dikarenakan di dalam garam terdapat kristal abrasive yang bermanfaat untuk menghilangkan ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe menggunakan garam yang bisa anda coba di rumah :
8. Tea Tree Oil
Ada yang belum tahu apa itu tea tree oil ?, memang tea tree oil banyak yang belum mengetahui wujudnya seperti apa. Tea tree oil merupakan minyak esensial yang bermanfaat dalam menghilangkan ketombe. Minyak ini merupakan hasil destilasi dari tanaman khas Australia yang bernama Melaleuca Alternifolia. Minyak ini merupakan minyak yang bisa digunakan untuk menghilangkan jamur penyebab ketombe di kulit kepala. Jamur itu bisa menyebabkan kepala terasa gatal. Cara menghilangkan ketombe dengan minyak ini sangat mudah sekali yaitu sebagai berikut ini :
9. Aspirin
Aspirin merupakan obat yang biasa digunakan untuk mengobati sakit kepala. Ternyata dibalik khasiatnya selama ini aspirin merupakan obat penghilang ketombe yang ampuh. Caranya pun sangat mudah sekali yaitu sebagai berikut ini :
10. Daun Neem
Daun neem adalah daun yang dipercaya bisa digunakan dalam hal kesehatan dan kecantikan. Daun ini memang jarang dijumpai, anda akan menjumpai daun ini di negara India sebab asal daun tersbeut berada di sana. Namun di Indonesia, daun ini juga banyak dikembangbiakkan. Daun neem juga bermanfaat untuk kecantikan misalnya saja adalah melembabkan kulit, menghaluskan kulit dan yang lainnya adalah untuk menghilangkan ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe menggunakan daun neem yang bisa anda lakukan :
11. Minyak Kelapa
Minyak kelapa bisa digunakan untuk kecantikan dan kesehatan. Minyak kelapa berasal dari santan kelapa yang didiamkan kemudian keluar minyaknya tersebutlah yang bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Minyak kelapa bisa digunakan untuk menghilangka ketombe sebab di dalam minyak kelapa ada kandungan vitamin E dan asam lemaknya. Cara menghilangkan ketombe menggunakan minyak kelapa adalah sebagai berikut ini :
(Baca juga manfaat kelapa untuk : cara menghitamkan rambut, cara mengatasi rambut kering, cara merawat kuku)
12. Minyak Wijen
Minyak esensial yang bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe lainnya adalah minyak wijen. Minyak wijen merupakan minyak yang didapatkan dari hasil esktrasi dari biji wijen. Minyak ini biasa digunakan dalam pembuatan kue dan juga bisa digunakan dalam kesehatan dan juga kecantikan. Cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan minyak wijen adalah sebagai berikut ini :
13. Konsumsi Makanan Bergizi
Menghilangkan ketombe tidak hanya bisa dilakukan dari luar saja namun ada cara menghilangkan ketombe dari dalam. Cara menghilangkan ketombe dari dalam adalah dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi. Jika anda bertanya adakah hubungannya makanan bergizi dengan ketombe, tentu saja makanan bergizi dengan ketombe ada kaitannya. Makanan yang bergizi bisa digunakan untuk menutrisi kulit kepala dan juga bisa digunakan untuk menutrisi pangkal rambut. Sehingga rambut akan menjadi kuat dan terhindar dari kerontokan.
Tidak hanya itu saja, makanan yang bernutrisi juga menyehatkan kulit kepala sehingga kulit kepala terhindar dari sel kulit mati dan terhindar dari kulit kering. Mulai dari sekarang adalah perhatikan jenis makanan yang masuk ke dalam mulut anda, hal itu dikarenakan makanan yang anda makan bisa mempengaruhi ketombe yang ada di kulit kepala anda. Hindari berbagai macam makanan yang digoreng dan mengandung lemak tinggi. Usahakan untuk memakan makanan yang tinggi serat seperti sayuran, buah, ikan dan makanan yang banyak mengandung protein tinggi.
14. Daun Kangkung
Selama ini daun kangkung hanya digunakan sebagai bahan untuk makanan saja, selain itu orang tidak mengetahui khasiat daun kangkung lainnya. Daun kangkung adalah daun yang kaya dengan antioksidan, sehingga daun kangkung merupakan daun yang bisa digunakan sebagai makanan anti kanker. Namun ada orang yang memiliki pantangan untuk tidak bisa memakan daun kangkung ini, orang yang tidak bisa mengkonsumsi daun kangkung ini adalah orang yang memiliki asam urat dan orang yang memiliki rematik.
Kangkung juga bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan dan kangkung yang bisa anda coba di rumah :
15. Daun Pandan
Daun pandan selama ini hanya dikenal sebagai pewangi makanan dan juga pewarna makanan. Banyak makanan seperti kue yang membutuhkan daun pandan untuk menambah cita rasanya. Tidak hanya digunakan untuk dalam makanan saja, daun pandan kini dipercaya juga bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan daun pandan yang bisa anda lakukan di rumah :
16. Buah Pace
Buah pace biasa disebut dengan buah mengkudu. Selama ini buah pace atau mengkudu atau noni dipercaya dalam hal kesehatan dan juga kecantikan. Dalam hal kesehatan pace bisa digunakan untuk menormalkan kadar gula di dalam darah, menormalkan tekanan darah, mengobati asam urat, kolesterol dan masih banyak lagi lainnya. Buah pace untuk kecantikan bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe.
Dalam membuat ramuan buah pace untuk menghilangkan ketombe, anda harus siap menerima bau dari buah pace yang tergolong cukup menyengat ini. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan buah pace yang perlu anda ketahui :
17. Minyak Zaitun
Minyak zaitun merupakan minyak esensial yang bermanfaat dalam hal kecantikan dan juga kesehatan. Minyak zaitun ini merupakan minyak esensial hasil dari ekstrasi buah zaitun. Minyak ini bisa anda dapatkan dengan mudah di apotek. Cara penggunaanya pun sangat mudah yaitu sebagai berikut ini :
(Baca juga manfaat minyak zaitun untuk : cara memanjangkan kuku dan cara alami memerahkan bibir)
18. Santan
Jika anda tidak bisa menemukan minyak kelapa, anda bisa menghilangkan ketombe dengan menggunakan santan. Santan yang bisa anda gunakan adalah santan dari buah kalapanya secara langsung bukan santan instan yang telah ada di dalam kemasan. Santan ini bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe jika dicampurkan dengan menggunakan jeruk nipis. Kandungan pada santan dan juga kandungan yang ada pada jeruk nipis itu dipercaya bisa digunakan untuk menghilangkan ketombe secara alami. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe menggunakan santan yang bisa anda lakukan di rumah :
19. Minyak Almon
Minyak almon juga merupakan minyak esensial yang diperoleh dari esktrasi biji kacang almon. Minyak ini bermanfaat untuk menghilangkan ketombe yang ada di kulit kepala anda. Berikut ini adalah cara menghilangkan ketombe dengan menggunakan minyak almon :
20. Hair Tonic
Anda bisa menghilangkan ketombe dengan menggunakan hair tonic. Saat ini ada berbagai macam produk hair tonic yang bisa anda gunakan untuk menghilangkan ketombe. Caranya sangat mudah sekali yaitu mengoleskan hair tonic ke bagian rambut yang berketombe, dipijat, kemudian didiamkan selama 20 menit. Setelah didiamkan bilas menggunakan air yang bersih dan melakukan sampo seperti biasa.
Itulah berbagai macam cara yang bisa anda lakukan untuk menghilangkan ketombe yang ada di kulit kepala anda. Keberhasilan dari cara tersebut tergantung dengan ketelatenan, tingkat keparahan ketombe dan juga cara melakukannya. Jika cara melakukannya sudah benar dengan mengikuti petunjuk di atas, ketombe bisa anda hilangkan asalkan anda sabar dalam melakukannya. Tidak ada hasil yang instan, semua cara menghilangkan ketombe membutuhkan waktu untuk melihat hasilnya.
Kondisi kulit kombinasi merupakan salah satu kondisi kulit wajah yang umum dimiliki oleh para wanita.…
Apakah sudah pernah mendengar tentang profhilo? Apa sebenarnya profhilo itu? Profhilo sejatinya merupakan salah satu…
Kulit kombinasi merupakan suatu kondisi kulit yang tricky. Kondisi ini terbilang cukup membingungkan, karena pada…
Satu lagi skincare yang wajib ditambahkan dalam rutinitas skincare mingguan. Skincare itu ialah exfoliating toner.…
Moisturizer merupakan skincare yang harus digunakan sehari-hari. Fungsi dari moisturizer ini sendiri adalah untuk menjaga…
Sebagai wanita yang aktif, hampir setiap hari Anda akan mengaplikasikan sunscreen dan makeup ke wajah…