Anda memiliki kulit kering? Tentu anda harus memperhatikan produk wajah yang digunakan agar kulit tetap sehat. Menggunakan produk wajah yang tidak tepat dapat menjadikan kulit semakin kering atau teriritasi. Nah, berikut ini ada beberapa merk sabun yang cocok untuk kulit kering. Sabun ini akan membuat kulit wajah lembab dan sehat.
1. Wardah Essential Facial Wash with Seaweed Extract
Sabun wajah untuk kulit kering yang pertama yaitu berasal dari brand Wardah. Sabun wajah dari Wardah ini mengandung ekstrak rumput laut. Karena mengandung PH yang seimbang sehingga tidak menyebabkn kulit teriritasi. Sabun ini mampu mengangkat kotoran denngan sempurna. Kulit wajah pun akan menjadi lebih segar, lembab dan bersih.
2. Kiehl’s Ultra Facial Cleanser
Sabun wajah ini termasuk salah satu sabun wajah untuk perawatan kulit kering terbaik. Kandungan dari sabun wajah ini dapat menjadikan kulit menjadi lebih lembab. Sabun ini memiliki tekstur gel dan bisa membersihkan segala kotoran yang menempel pada wajah, serta mampu membersihkan make up yang tersisa pada wajah.
3. Dove Beauty Moisture Face Wash with Nutrium Moisture
Di dalam sabun wajah ini terkandung pelembab sehingga cocok untuk kulit kering. Sabun wajah yang memiliki busa sangat lembut ini mampu menjaga kelembutan kulit anda yang kering. Sabun ini juga mengandung bahan-bahan organik yang sangat aman untuk kulit. Aroma buah menjadikan sabun ini banyak disukai.
4. The Body Shop Vitamin E Gentle Facial Wash
Dalam sabun wajah dari The Body Shop ini mengandung vitamin E yang akan menjadikan wajah terasa lebih lembab. Sabun wajah ini memiliki formula yang ringan dan mampu mengangkat kotoran pada wajah dengan optimal.
5. L’Oreal Dermo Expertise Hydra Fresh Mild Foam
Sebenarnya sabun wajah ini dikhususkan untuk pemilik kulit wajah yang sensitif. Meskipun begitu, sabun ini bisa digunakan untuk kulit wajah berminyak, berjerawat maupun kulit kering. Sabun wajah ini direkomendasikan untuk kulit kering, sebab memiliki kadungan pH yang sama dengan kandungan pH pada susu murni. Sabun ini akan membersihkan wajah dengan sempurna tapa menjadikan wajah kering.
6. Skin Laundry Hydrating Cream Face Wash
Sabun wajah merk ini mampu menghidrasi wajah agar tidak kering. Sabun ini merupakan salah satu sabun yang cocok untuk kulit kering dan tidak mengandung sulfat. Justru sabun ini mengandung kandungan yang mampu menjadikan kulit menjadi lembab. Selain membersihkan segala kotoran yang menempel pada wajah, sabun ini juga mampu membersihkan sisa make up yang menempel pada wajah.
7. EverYuth Naturals Moisture Boost Cream Face Wash
Sabun wajah ini merupakan sabun yang memiliki sifat soap free. Sabun ini memiliki aroma buah yang menyegarkan. Sabun ini memiliki kandungan pelembab alami yang dapat melembabkan kulit wajah anda yang kering.
8. Origins Checks and Balancesâ„¢ Frothy Face Wash
Untuk anda yang memiliki kulit kering, anda bisa mencoba sabun wajah yang satu ini sebagai cara merawat kulit kering. Selain kulit kering, kulit wajah yang berminyak juga bisa menggunakan sabun ini. Untuk kulit kering, sabun ini mampu membuat kulit menjadi lembab. Sedangkan untuk kulit berminyak sabun wajah ini mampu membantu mengurangi kadar minyak pada wajah yang berlebih.
9. Biore Facial Foam Double Scrub Bright
Tidak perlu khawatir kulit menjadi kering, sabun wajah yang satu ini mampu menjaga kelembaban kulit.
1o. Dr Jackson’s Face Wash 07
Sabun wajah yang satu ini di dalamnya mengandung aroma citrus dan diperkaya dengan pelembab alami. Bahan-bahan alami yang terkandung di dalamnya mampu menjadi pelembab alami yang dapat menghidrasi kulit wajah kering.
11. Nature 24 Deep Clear Cleansing Foam
Sabun wajah ini mengandung kandungan nutrisi, juga mineral yang dapat membuat kulit wajah segar. Sabun ini mampu menjadikan kulit menjad lembab pada kulit yang kering. Sabun ini juga mengadung kandungan yang dapat sebagai cara menghilangkan flek hitam di wajah, serta mengangkat komedo.
12. Sariayu Facial Scrub Mawar
Bagi anda yang memiliki kulit wajah yang normal, namun cenderung kering anda bisa mencoba sabun wajah yang satu ini. Dengan menggunakan sabun wajah ini, kulit anda akan menjadi lebih halus dan sehat, serta sel kulit mati akan terangkat.
13. Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Face Wash
Sabun wajah yang satu ini tentu sudah tidak asing lagi untuk kita semua. Sabun wajah ini dirancang khusus untuk kulit wajah yang kering. Banyak orang yang menggunakan sabun ini untuk cara mengatasi kulit wajah kering.
14. The Face Shop Brightening Rice Water Cleansing Foam
Produk untuk membersihkan wajah ini diproduksi oleh The Body Shop. Sabun wajah ini cocok untuk anda pemilik kulit kering. Sabun ini berbahan dasar minyak dedak padi dan ekstrak beras sehingga aman digunakan.
15. Pond’s Pure White Deep Cleansing Facial Foam
Sabun wajah dari Pond’s ini mampu menjadikan wajah nampak lebih bersih, putih dan bersinar. Sabun wajah ini juga mengandung tekstur yang lembut dan ringan.
16. Garnier Light Complete White Speed Multi-Action Brightening Scrub
Bagi anda yang memiliki kulit wajah kering, namun menginginkan tips membuat kulit putih, anda bisa mencoba sabun dari Garnier.
Itulah beberapa merk sabun yang cocok untuk kulit kering. Beberapa sabun di atas bisa anda jadikan pilihan. Semoga bermanfaat.