Kulit merupakan lapisan terluar yang membungkus seluruh tubuh serta melindungi organ vital di dalamnya. Menurut Sulastomo (2013), kulit merupakan salah satu ogan tubuh yang paling luas dan terluar yang berfungsi sebagai benteng atau perlindungan dari berbagai pengaruh lingkungan maupun mikroorganisme. Selain itu, kulit merupakan cerminan dari kondisi kesehatan seseorang. Kulit yang sehat, segar, halus, bersih, […]
Tag: perawatan wajah
Produk Perawatan Wajah untuk Ibu Hamil
Perawatan wajah adalah suatu hal yang wajib dilakukan oleh wanita untuk meningkatkan kepercayaan diri. Hal ini menyebabkan berbagai produk perawatan wajah dengan kandungan dan kegunaan yang berbeda telah bermunculan di pasaran. Ibu hamil sering meninggalkan perawatan wajah karena takut memberikan efek buruk pada janin. Padahal, kondisi wajah ibu hamil biasanya lebih parah karena hormon tubuh […]
Masalah yang sering dialami oleh wanita atau pria adalah wajah berpori besar dan berkomedo. Pada umumnya, dua masalah ini sering terjadi bersamaan pada wajah. Seseorang yang memiliki pori – pori wajah yang besar, cenderung akan memiliki komedo. Ini karena pori-pori yang semakin besar akan menyumbat minyak yang keluar dan menyebabkan komedo. Semua wajah pasti memiliki […]
Saat wanita hamil dan menyusui, perubahan hormon pasti akan terjadi khususnya pada kulit dan wajah. Hampir semua wanita hamil atau menyusui akan memiliki kulit wajah yang lebih gelap dan berjerawat. Untuk itu, penggunaan cream pemutih akan membantu untuk mengembalikan kecerahan dan kesegaran dari wajah wanita hamil dan menyusui. Namun, tidak semua jenis cream pemutih wajah […]
Ada begitu banyak produk perawatan kulit dari Korea Selatan yang banyak digemari oleh wanita Indonesia. Dan yang paling banyak dicari oleh mereka umumnya adalah pembersih muka atau facial wash. Mengikuti Korean Wave yang semakin deras memasuki pasar industri hiburan Indonesia sejak beberapa tahun lalu, begitu pula arus masuk produk kecantikan yang banyak dipakai oleh aktor […]
Toner merupakan salah satu produk perawatan wajah yang memilii banyak manfaat, terutama untuk menjaga wajah tetap lembab dan memberikan ketenangan pada kulit. Tidak hanya itu, ada beberapa toner yang juga mampu mengembalikan pH alami kulit hingga mencerahkan kulit. Banyak sekali brand kecantikan yang mengeluarkan produk toner. Dan tidak ketinggalan pula berbagai brand kecantikan dari Indonesia. […]
Foreo adalah merk produk berteknologi tinggi yang berkecimpung di dunia beauty gadget dan menjadi salah satu merk andalan para beauty enthusiast untuk rutinitas perawatan wajah dengan inovasinya berupa sonic cleansing tool. Alat pembersih wajah berteknologi gelombang sonic ini diciptakan dan dirancang di Swedia pada tahun 2013 dan mengkhususkan diri dalam solusi kecantikan dan perawatan diri. […]
4 Macam Macam Serum Sr12 dan Manfaatnya
Memiliki wajah yang cantik dan sehat rasanya sudah menjadi kebutuhan hampir semua wanita yang memang kodratnya selalu ingin terlihat cantik. Dari sekian banyak produk perawatan kulit yang ada di pasaran, hanya sedikit yang benar – benar menggunakan bahan alami untuk formulanya. Padahal sekarang ini sedang trend untuk kembali ke segala sesuatu yang berbau alami dan […]
Bioaqua merupakan salah satu merk produk perawatan wajah dari Cina. Produk yang banyak digemari ini didirikan pada tahun 2009 oleh Zhaofeng Liu, diproduksi oleh GuangZhou OBO Cosmetics Co.Ltd di Guangzhou, Cina. Menurut informasi di halaman profilnya, perusahaan ini adalah salah satu perusahaan terbesar yang memiliki spesialisasi pada penelitian dan pengembangan kosmetik di Guangzhou. Penelitian yang […]
3 Cara Menyimpan Serum The Ordinary
The ordinary adalah merk dari perusahaan DECIEM yang didirikan oleh Brandon Truaxe asal Toronto, Kanada sejak 2013 yang menjadi populer saat ini karena memproduksi skincare berkualitas dengan harga yang terjangkau. Produk The Ordinary dengan tagline “The Abnormal Beauty Company” dikhususkan untuk perawatan kecantikan yang canggih dan fungsional. Spesialisasinya dalam material kimia dan biokimia, telah menjadi […]