Categories
Kulit

6 Cara Memutihkan Leher Dengan Kopi Dalam Seminggu

Ketika bicara tentang kopi, semua orang mengetahui jika kandungan kafein dalam kopi bisa mempercepat sirkulasi darah dan membuat seseorang bisa tetap waspada dan fokus jika diminum. Namun, ternyata kopi juga memiliki banyak kegunaan lainnya seperti untuk memutihkan area leher, lutut, siku, wajah dan tubuh lainnya. Kopi juga bisa mempercantik kulit dan memiliki efek serupa yakni […]

Categories
Kulit

9 Manfaat Scrub Kopi Untuk Badan dan Kulit Tubuh

Dari sekian banyak perawatan tubuh mulai dari penggunaan produk instan sampai perawatan salon, tentunya menggunakan bahan alami menjadi cara terbaik untuk merawat kulit tubuh tanpa perlu merusak seperti salah satunya adalah kopi. Kandungan kafein dalam kopi yang digunakan sebagai scrub sangat baik untuk mengencangkan kulit sekaligus mengurangi selulit. Sedangkan jika digunakan pada wajah, maka bisa […]

Categories
Rambut

7 Cara Menghilangkan Uban Dengan Kopi Paling Efektif

Ketika usia semakin bertambah, rambut manusia pun bisa mengalami penuaan. Uban yang muncul ketika manusia menjadi tua tidak dapat dihentikan pertumbuhannya. Uban menjadi salah satu problem rambut baik bagi pria maupun wanita. Pada umumnya jarang sekali orang yang melakukan pencegahan rambut beruban. Biasanya, mereka mencari cara mengatasi rambut yang sudah memutih. Salah satunya dengan mengecat […]

Categories
Kulit

7 Cara Memutihkan Kulit Dengan Kopi Hitam Untuk Semua Jenis Kulit

Faktor internal ataupun eksternal bisa merusak penampilan fisik seperti timbulnya bintik hitam atau coklat. Salah satu cara terbaik untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan cara memutihkan kulit dengan kopi hitam. Selain berguna untuk memberikan energi secara instan saat diminum, nutrisi yang ada di dalam kopi sangat baik untuk mengangkat sel kulit mati, memperbaiki tekstur kulit, […]

Categories
Tubuh

15 Cara Membuat Lulur Kopi Tradisional

Lulur dikenal sejak zaman dulu sebagai salah satu bahan dalam perawatan kecantikan khususnya pada perawatan kulit untuk mempercantik kulit para wanita. Konon para putri kerajaan menggunakan lulur untuk membuat kulit mereka mulus dan halus. Baragam bahan alami dapat digunakan sebagai bahan dari lulur tersebut. Salah satunya adalah kopi. Kopi dikenal sebagai minuman penahan kantuk yang […]