Selain sering dijadikan bahan rujak, bengkoang selama ini juga dikenal sebagai bahan alami untuk mencerahkan dan cara memutihkan wajah hingga kulit tubuh. Kebiasaan menggunakan bengkoang sebagai bahan alami perawatan kulit tersebut konon diilhami dari tradisi kesultanan Solo yang turun-temurun dan tetap dilestarikan hingga hari ini. Karena terbukti efektif dan memberi hasil nyata, bengkoang pun banyak diekstraksi […]
Tag: perawatan alami
8 Pelembab Untuk Kulit Kering dan Kusam
Kulit kering dan kusam bukanlah idaman karena setiap orang ingin kulitnya tampil sehat dan cerah. Namun tak semua orang bisa langsung mendapatkan kulit yang sehat dan cerah tersebut. Ada banyak yang kemudian memiliki masalah kulit misalnya kulit berminyak atau kulit kering. Sebenarnya banyak produk-produk perawatan yang sudah tersedia instan di pasaran. Sayangnya tak semua produk […]
Cara menghilangkan komedo harus diketahui sebab komedo bisa mengganggu penampilan seseorang. Hal itu dikarenakan komedo bisa menyebabkan berbagai macam masalah kulit dan membuat make up tidak halus atau tidak sempurna. Jika tidak diatasi komedo itu bisa berubah menjadi jerawat yang memiliki abses. Komedo ini tidak hanya dialami oleh wanita saja, namun laki-laki pun banyak yang […]
Kulit putih dan bersih menjadi impian banyak wanita. Kebanyakan wanita mempunyai pandangan bahwa kulit putih akan menambah kesempurnaan penampilan dan kecantikannya. Jika kulit kusam dan kering, kebanyakan wanita akan kebingungan dalam memilih warna pakaian yang cocok untuk dikenakannya. Kulit putih akan memudahkan dalam memilih pakaian yang sesuai karena kulit putih akan tetap cocok menggunakan warna […]
9 Cara Menebalkan Alis Secara Alami
Cara menebalkan alis secara alami dapat menggunakan bahan bahan herbal yang sudah teruji. Alis tebal adalah impian banyak orang karena ia menjanjikan penampilan yang memesona dan tampak segar serta menguatkan karakter wajah. Menempati posisi strategis di atas mata, alis merupakan satu di antara bagian wajah yang pertama kali tampak dan menonjol dalam pandangan pertama. Karena […]
Jenggot atau brewok yang tumbuh di sekitar bagian belakang pipi, yang menyambung dari jambang rambut hingga dagu dan bawah dagu (leher bagian atas), memiliki makna dan tujuan tersendiri bagi seorang pria untuk bisa menumbuhkan dan merawatnya. Dari mulai untuk memikat lawan jenis atau wanita, sekedar hobi atau kesukaan hingga untuk tampil lebih wibawa seperti yang […]
6 Manfaat Lidah Buaya untuk Kulit
Berbagai senyawa yang terdapat dalam lidah buaya memang sangat bermanfaat untuk tubuh. Hampir seluruh senyawa tersebut memberikan peranan masing-masing, baik untuk penyembuhan sakit maupun sebagai tambahan nutrisi kecantikan. Selanjutnya akan dipaparkan manfaat lidah buaya untuk kulit kita, baik penggunaan melalui dalam tubuh (mengkonsumsi)Â maupun luar tubuh (dioles). Penjelasan mengenai pemanfaatan lidah buaya untuk kulit berikut akan […]
7 Manfaat Melon untuk Kecantikan
Buah melon selama ini terkenal karena rasanya yang manis dan segar sehingga disukai dan diolah menjadi berbagai produk mulai dari sirup, juice, es buah, es campur, minuman kemasan, ekstrak rasa dalam makanan-makanan kemasan, masker dan lain sebagainya. Selain itu, tekstur kulit buah melon yang alami dan unik juga banyak diadopsi dalam berbagai produk semisal keramik […]