Minyak merupakan salah satu hal yang penting yang berfungsi untuk menjaga kesehatan kulit. Akan tetapi, kulit yang memproduksi minyak secara berlebihan dapat menyebabkan kulit menjadi berminyak, pori-pori tersumbat, dan menimbulkan jerawat. Kulit berminyak yang disebabkan oleh faktor genetik tidak dapat dicegah. Kulit berminyak yang disebabkan karena adanya perubahan hormonal juga susah untuk dilakukan pencegahan. Namin […]