Categories
Layanan Kecantikan

8 Bahaya Suntik Silikon Pada Wajah

Kesempurnaan dalam segala hal memang menjadi keinginan sebagian besar orang. Termasuk dalam hal penampilan diri seseorang. Berkaitan dengan penampilan, tentu tidak lepas dari keindahan wajah dan tubuh terutama bagi wanita. Kekurangan pada wajah atau tubuh bagi wanita yang sangat mementingkan penampilan seringkali membuat rasa percaya diri menurun. Padahal, ada trik make up yang bisa dilakukan […]

Categories
Layanan Kecantikan

7 Bahaya Suntik Kolagen Bagi Tubuh

Pada dunia perawatan kecantikan, istilah kolagen sudah tidak asing lagi. Kolagen merupakan salah satu bahan yang sering digunakan untuk merawat kulit dan banyak digunakan sebagai bahan dalam berbagai produk perawatan kecantikan seperti krim, shampo, lotion dan banyak lagi. Namun tidak banyak yang mengetahui apa sebenarnya pengertian dari kolagen tersebut. Kata kolagen diambil dari bahasa Yunani […]

Categories
Medis

Suntik Vitamin C dan Kolagen – Manfaat dan Dampak Negatif

Vitamin C merupakan salah satu vitamin yang penting dan harus dicukupi kebutuhannya oleh tubuh. Vitamin C memiliki banyak sekali fungsi seperti meningatkan daya tahan tubuh agar lebih kebal terhadap serangan radikal bebas serta berperan dalam meremajakan kulit sekaligus menjaga kesehatannya. Vitamin C dapat diperoleh dari banyak sumber seperti asupan sehari-hari atau dapat pula diperoleh dengan […]

Categories
Treatment

6 Bahaya Facial di Salon Sembarangan

Kulit sehat, cantik, berseri, dan fresh memang menjadi dambaan kulit setiap wanita. Mereka berharap menjadi wanita idaman, wanita primadona yang selalu di impikan laki laki. Menjadi prioritas paling tinggi di mata laki laki, adalah seuatu kebanggaan. Demi penampilan yang menarik di mata orang lain, kadang wanita tidak berpikir irrasional. Ada produk kecantikan baru yang bisa […]

Categories
Review Produk

7 Khasiat Olay Total Effect Night Cream

Wajah cantik, terawat dan yang pasti sehat merupakan jenis wajah yang didamba oleh setiap wanita. Tidak heran jika banyak dari mereka yang rela mengeluarkan uang yang tidak sedikit untuk melakukan perawatan dalam mempercantik diri. Bukan hanya melakukan perawatan di salon kecantikan namun mempercantik diri juga dapat dilakukan sendiri  menggunakan produk perawatan entah dari bahan alami […]

Categories
Treatment

18 Jenis Perawatan Rambut di Salon Kecantikan

Melakukan perawatan memang merupakan sebuah kebutuhan yang melekat pada manusia. Orang cenderung mengatakan kaum wanita adalah yang paling suka melakukan berbagai jenis perawatan, akan tetapi anggapan-anggapan seperti itu tidak lagi benar sepenuhnya. Kaum pria saat ini juga sangat suka melakukan berbagai jenis perawatan, mungkin pada awalnya memang didorong oleh pasangan atau orang terdekat. Sebenarnya melakukan […]

Categories
Medis

8 Manfaat Suntik Kolagen Bagi Kulit

Suntik kolagen menjadi resep yang banyak direkomendasikan dokter untuk para pasien yang menginginkan kulitnya cerah. Meskipun namanya suntik kolagen, kandungan yang diinjeksi pada tubuh sang pasien bukanlah kolagen semata, akan tetapi juga vitamin C. Penggunaan jarum suntik diyakini sebagai cara efektif agar kandungan vitamin C lebih terserap tubuh dengan maksimal karena, tidak harus melalui usus […]

Categories
Medis

Mikrodermabrasi – Manfaat, Prosedur dan Efek Samping

Bagi anda pengamat kecantikan dan kesehatan, pastinya sudah tidak asing lagi dengan istilah ini. Mikrodermabrasi merupakan salah satu bentuk penanganan masalah jerawat yang timbul di wajah. Tentu saja pada beberapa orang, sangat berupaya untuk menghindari diri dari masalah jerawat. Maka tak jarang mereka menggunakan senjata dari mikrodermabrasi serta melakukan laser jerawat agar masalah tersebut hilang. […]

Categories
Treatment

Prosedur Chemical Peeling – Bahan, Jenis Perawatan dan Efek Samping

Chemical peeling adalah bentuk perawatan wajah berupa pengelupasan kulit untuk peremajaan kulit. Prosesnya yakni dengan melumuri permukaan kulit dengan bahan kimia agar kulit wajah menjadi cerah, halus dan bercahaya tanpa flek hitam dan bekas jerawat. Dalam melakukan chemical feeling ada bahan tertentu yang digunakan, untuk membuat perubahan kulit menjadi lebih baik dan sehat, yaitu: 1. Asam Salicylic […]