Categories
Tubuh

8 Cara Menghilangkan Bulu Ketiak dengan Tawas Secara Alami

Meskipun tertutup, kebersihan dan kesehatan ketiak sangat diperhatikan oleh wanita. Ketiak biasanya menjadi sarang bakteri yang menyebabkan bau badan. Oleh karena itu, untuk mencegah atau cara menghilangkan bau ketiak yang menyengat, banyak orang yang menggunakan deodorant.

Ketiak yang mulus dan harum akan meningkatkan rasa percaya diri seseorang, terlebih lagi untuk mereka yang sering menggunakan baju lengan pendek. Untuk menghilangkan bulu ketiak, cara yang sering dilakukan biasanya yaitu dengan mencukurnya. Hanya saja, mencukur bulu ketiak justru akan menjadikan kulit ketiak hitam dan kasar. Menggunakan produk perontok bulu ketiak juga justru akan menimbulkan efek samping. Oleh karena itu, tidak ada salahnya jika anda menggunakan cara menghilangkan bulu ketiak secara alami tanpa cukur, seperti cara menghilangkan bulu ketiak dengan kunyit. Selain itu, anda juga bisa menghilangkan bulu ketiak dengan cara menghilangkan bulu ketiak secara alami dengan tawas. Tawas diketahui memiliki manfaat untuk ketiak. Nah, berikut ini kami jelaskan beberapa manfaat tawas untuk ketiak dan cara menghilangkan bulu ketiak dengan tawas.

Manfaat Tawas Untuk Ketiak

Tawas memiliki sifat anti-bakteri, juga memiliki kemampuan dalam mengumpulkan berbagai kotoran yang terdapat pada ketiak. Tidak hanya itu, tawas juga dapat digunakan sebagai cara mencerahkan ketiak yang berwarna hitam. Tawas biasanya sering digunakan sebagai pengganti deodorant.

Tawas mengandung mineral yang dapat bekerja pada kelenjar keringat.  Bahan yang satu ini dapat menangkal segara macam bakteri yang menjadi penyebab bau badan. Tawas tidak akan menjadikan ketiak anda wangi, namun menetralkan bau badan. Serta mencegah bersarangnya bakteri pada ketiak.

Manfaat Tawas

Berikut ini cara menghilangkan bulu ketiak dengan  tawas.

1. Bubuk tawas yang dikombinasikan dengan lemon dapat digunakan untuk menjadikan kulit cerah. Sebab lemon mengandung vitamin C yang bagus untuk kulit.

2. Anda dapat menghilangkan bulu ketiak dengan tawas yang dikombinasikan dengan air mawar. Air mawar dapat memberikan aroma pada ramuan yang digunakan untuk menyingkirkan bulu ketiak.

3. Selain itu, cara lain yang bisa anda lakuka untuk menghilangkan bulu ketiak dengan tawas yaitu dengan mencampurkannya bersama buah pepaya. Kombinasi dari kedua bahan ini diketahui dapat membantu menghilangkan bulu ketiak.

4. Anda juga bisa merendam tawas dalam air hangat. Kemudian  dioleskan pada ketiak. Setelah itu ketiak dibilas sampai bersih.

5. Campurkan lemon dengan tawas. Kemudian gosokan pada kulit ketiak anda. Setelah itu oleskan minyak kelapa untuk merontokan bulu ketiak.

6. Campuran tawas dengan cuka apel juga efektif sebagai cara menghilangkan bulu ketiak.  Tambahkan cuka sari apel sebanyak 5 tetes pada satu gelas air, aduk merata. Lalu masukan tawas bubuk atau bongkahan. Diamkan sampai mengendap selama kurang lebih 24 jam. Untuk hari berikutnnya  anda bisa menggunakan tawas atau menggunakan air campuran tersebut dengan kapas untuk diterapkan pada ketiak.

7. Cara lainnya yaitu dengan mencampurkan tawas dengan menggunakan air bersih. Lalu oleskan pada ketiak dengan merata, lalu  tunggu sampai kering.

8. Untuk menghilangkan bulu ketiak anda juga bisa mengkombinasikan tawas dan kapur sirih. Silahkan rendam kapur sirih dalam air selama semalaman. Keesokannya ambil air rendaman kapur sirih. Lalu campurkan rendaman air kapur sirih dengan tawas halus. Aduk rata. Oleskan pada ketiak anda dan tunggu sampai kering. Lalu bilas dengan air hangat.

Demikian cara menghilangkan bulu ketiak dengan tawas yang mudah dan efektif.  Anda bisa memilih salah satu cara di atas sesuai dengan kebutuhan. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.