Categories
Wajah

7 Manfaat Tomat Untuk Komedo yang Wajib Dikenali

Tomat berkhasiat mencerahkan dan menghaluskan kulit dan wajah. Pemanfaatan masker dari buah tomat secara rutin dan teratur juga dapat menghindari kita dari komedo. Ingin tahu ulasan lengkapnya? Baca sampai selesai artikel bermanfaat ini.

Komedo dan Penyebabnya

Pada dasarnya komedo disebabkan oleh perubahan hormon. Tetapi tentu ada penyebab-penyebab lain seperti kurang terjaganya kebersihan kulit wajah, kebiasaan tidak membersihkan make-up, penggunaan kosmetik yang tidak sesuai dengan kebutuhan kulit wajah, konsumsi makanan berlemak tinggi, serta kebiasaan minum air putih yang kurang teratur.

Manfaat Tomat Untuk Kulit dan Menghilangkan Komedo

Tomat kaya akan Vitamin A dan C serta antioksidan alami yang bermanfaat bagi kulit dan wajah, termasuk bermanfaat untuk menghilangkan komedo. Lalu apa saja manfaat tomat untuk menghilangkan komedo dengan mudah dan alami? Mari kita lihat ulasan berikut ini.

  1. Menghilangkan komedo yang membandel

Apakah Anda tahu cara mennghilangkan komedo membandel? Komedo yang membandel tentu meresahkan Anda. Apalagi kulit Anda berminyak dan tidak terawat maka komedo akan menyisakan bintik-bintik hitam.  Untuk menghilangkanya Anda hanya perlu masker dari buah tomat. Gunakan secara rutin dan teratur.

  1. Mengatasi kulit berminyak penyebab komedo

Tomat mengadung zat yang bisa melembabkan permukaan kulit. Jika wajah Anda berminyak, dan untuk mencegah munculnya komedo maka Anda perlu mengolah tomat menjadi masker wajah. Cara membuat masker tomat untuk wajah cukup mudah. Haluskan beberapa tomat sesuai kebutuhan, oleskan secara merata diikuti pijatan. Diamkan selama 20 menit lalu bilas. Wajah anda dijamin terhindar dari komedo.

  1. Mengecilkan pori-pori kulit wajah

Tomat yang telah diolah menjadi masker bermanfaat untuk memperkecil pori-pori kulit pada wajah sehingga menyulitkan kotoran untuk masuk. Ini tentu manfaat yang luar biasa untuk mencegah timbulnya komedo atau jerawat. Untuk membuat masker tomat tentu tidak sulit. Tinggal haluskan beberapa buah tomat sesuai kebutuhan lalu oleskan pada wajah Anda secara merata. Pijak dengan gerakan memutar lalu diamkan hingga mengering. Terakhir bilas dengan air sampai bersih.

  1. Menyamarkan noda hitam akibat komedo

Komedo tentu meninggalkan noda hitam pada permukaan wajah, baik di hidung, dahi, pipi, atau pada bagian atas bibir. Ini tentu tidak menyenangkan bagi Anda. Lalu adakah cara menghilangkan noda hitam di wajah? Ya, ada. Lagi-lagi tomat juga bermanfaat. Vitamin A dan C, serta antioksidan alaminya mampu membersihkan noda hitam sehingga bekas komedo tersamarkan. Wajah Anda tampak lebih bersih.

  1. Mengangkat kotoran dan sel-sel kulit mati penyebab komedo

Jika wajah Anda tidak dibersihkan secara teratur maka jangan salahkan komedo yang muncul. Hal itu disebabkan oleh sel-sel kulit yang mati lalu mengendap dalam pori-pori.  Kemudian timbulah komedo. Untuk mengangkat sel-sel kulit mati tersebut Anda hanya perlu masker tomat. Itu saja, asalkan dilakukan secara teratur.

  1. Mencegah kerutan bekas komedo

Kerutan pada wajah Anda sering muncul. Salah satu penyebabnya adalah bekas komedo. Mengenai cara mencegah kerutan di wajah tersebut, tomat juga berkhasiat. Manfaat tomat untuk hal ini tentu terkait dengan kandungan Vitamin A dan C di dalam buahnya. Jadikan tomat sebagai masker dengan cara menghaluskan buah tomat secukupnya. Oles merata pada wajah lalu tunggu hingga kering. Kemudian bilas dengan air sampai benar-benar bersih. Jika ini Anda lakukan secara rutin maka niscaya kerutan tak akan tampak lagi.

  1. Menghilangkan jerawat

Jerawat anda menandakan bahwa kulit Anda kurang sehat. Jerawat erat kaitanya dengan komedo. Jerawat atau komedo yang mengendap lama tentu membuat Anda tidak nyaman, tidak percaya diri. Oleh karena itu Anda perlu tahu cara menghilangkan jerawat dengan memanfaatkan tomat. Tomat kaya akan Vitamin A dan C yang berkhasiat menyembuhkan jerawat. Antioksidan yang tinggi dalam buah ini mampu membunuh bakteri penyebab jerawat.

Demikian yang dapat kami bagikan kepada Anda terkait manfaat tomat untuk komedo yang membantu Anda merawat kulit dan wajah secara alami agar wajah Anda selalu tampil bersih segar. Jika ini penting dan bermanfaat maka Anda perlu mengikuti saran perawatan alternatif yangrelatif  mudah dan aman ini. Selamat mencoba.