Rajin mencuci tangan adalah salah satu kegiatan yang positif dan menyehatkan. Dan bagi sebagian orang, kegiatan mencuci tangan di waktu – waktu tertentu telah menjadi bagian gaya hidup sehat. Namun ternyata, ada beberapa efek negatif yang dihasilkan dari rajin mencuci tangan. Salah satunya adalah membuat tangan menjadi lebih kering dan keset. Terlebih bagi mereka yang […]
Tag: krim kulit
Merkuri merupakan cairan logam perak atau sering disebut dengan air raksa yang sebenarnya merupakan logam alami dan menjadi satu satunya logam pada suhu kamar yakni 25 derajat celcius yang bisa berwujud cair. Logam murni dari merkuri berwarna keperakan, cair, tidak berbau dan juga terlihat mengkilap. Jika merkuri dipanaskan dalam suhu 357 derajat celcius, maka merkuri […]
Pada umumnya tubuh memproduksi kolagen dalam tubuh yang dapat memberikan membuat kulit wajah terlihat lebih kenyal dan tidak keriput. Namun biasanya jumlah kolagen dalam tubuh seiring berjalannya waktu dapat berkurang sehingga dapat menimbulkan beberapa masalah pada kulit wajah seperti kondisi kulit wajah yang kering. Kulit wajah yang kering dapat ditimbulkan akibat beberapa faktor yang secara […]
Trend budaya korea yang sedang berlangsung turut membawa pengaruh pada dunia kecantikan kita. Demam terhadap segala sesuatu hal yang menyangkut korea seakan belum surut juga. Penampilan para artis korea yang cantik dan berkulit wajah sangat mulus turut memberi pengaruh pada cara berdandan wanita di Indonesia. Banyak sekali wanita yang ingin tampil dengan kulit wajah semulus […]