Salah satu masalah yang rentan menimpa kulit yaitu infeksi jamur. Di tubuh manusia, jamur itu sendiri biasanya tumbuh pada area yang lembab seperti organ intim, ketiak, sela-sela jari. Jamur bisa menyebabkan masalah pada kulit. Ciri-ciri kulit berjamur biasanya akan terasa gatal. Infeksi jamur itu sendiri terbagi menjadi beberapa jenis. Nah, untuk mengetahui penyebab kulit jamuran sesuai […]
Tag: kulit
Anda memiliki kulit wajah tipis? Biasanya kulit wajah tipis akan rentan mengalami masalah. Maka penting untuk mengetahui perawatan yang tepat. Nah, berikut ini ciri-ciri kulit tipis pada wajah yang penting diketahui. Ciri-Ciri Kulit Tipis Pada Wajah Jika anda mengalami kondisi kulit seperti di bawah ini, maka bisa saja kulit anda termasuk kulit wajah tipis. Yuk […]
Setiap wanita tentu ingin memiliki kulit wajah yang putih dan cantik, sehingga cara perawatan wajah sehari-hari hingga menggunakan produk kecantikan terbaik dilakukan. Hanya saja, terkadang penggunaan produk kecantikan menimbulkan efek samping pada kulit. Biasanya kulit akan menimbulkan beberapa gejala jika tidak cocok menggunakan produk kecantikan tersebut. Lantas apa saja ciri-ciri iritasi kulit wajah akibat salah menggunakan […]
Selama ini banyak orang yang salah menganggap, bahwa acne prone adalah jenis kulit. Namun, sebenarnya acne prone itu sendiri adalah permasalahan kulit. Acne prone merupakan permasalahan kulit yang disebabkan oleh hormon atau bisa juga karena bakteri. Nah, ada beberapa ciri-ciri kulit acne prone. Anda bisa mengetahuinya dengan menyimak penjelasannya di bawah ini. Ciri-Ciri Kulit Acne […]
Tren makeup Korea saat ini memang banyak disukai oleh para wanita, karena penampilannya natural namun tetap memancarkan kecantikan. Seperti yang kita ketahui, kulit orang Korea biasanya terlihat glowing atau mengkilap. Banyak orang yang penasaran kenapa wajah orang Korea mengkilap dan glowing. Orang Korea tentu tidak pernah terlewat melakukan cara perawatan wajah sehari-hari sehingga kulit tetap […]
Bolehkah Memakai Dua Sabun Muka Sekaligus?
Bolehkah memakai dua sabun muka sekaligus? Untuk anda yang biasa menggunakan dua sabun sekaligus mungkin penasaran, apakah kebiasaan tersebut boleh dilakukan atau tidak. Akankah ada pengaruh baiknya untuk wajah atau justru menimbulkan masalah pada wajah. Nah, untuk anda yang penasaran anda bisa langsung saja simak penjelasannya di bawah ini. Bolehkah Memakai Dua Sabun Muka Sekaligus? […]
Warna kulit kita sangat tergantung pada produksi melanin yang diproduksi oleh kelenjar di permukaan kulit. Produksi melanin berlebihan akan mengarah kepada hiperpigmentasi dan menghasilkan warna kulit yang gelap. Ada beberapa faktor yang menyebabkan kulit di tangan atau kaki menjadi lebih gelap, termasuk kotoran, pengaruh obat, infeksi, faktor lingkungan dan kimia, peradangan, dan juga ekspos terhadap […]
Siapa yang tidak mengenal minyak zaitun? Minyak yang satu ini memiliki banyak manfaat untuk kehidupan sehari-hari. Minyak zaitun sering digunakan untuk perawatan kecantikan, terutama untuk kesehatan dan kecantikan kulit. Minyak zaitun dapat membantu mengatasi berbagai masalah pada kulit dan menjadikan kulit lebih cantik. Salah satu manfaat minyak zaitun untuk kulit yaitu dapat membantu cara mengecilkan […]
Setiap orang tentu ingin memiliki kulit wajah yang mulus dan bersih. Hanya saja, terkadang beberapa orang memiliki pori-pori besar sehingga kulit tidak terlihat mulus. Untuk mengatasi pori-pori besar, tidak sedikit orang yang rela merogoh kocek yang dalam. Mereka tidak segan-segan membeli produk mahal atau perawatan mahal untuk memiliki kulit seperti yang didambakan. Namun sebenarnya, mengecilkan […]
6 Cara Mengecilkan Pori-Pori dengan Es Batu
Pori-pori besar akan membuat kulit terlihat tidak mulus. Keadaan ini tentu akan mengganggu penampilan dan membuat tidak percaya diri. Nah, untuk mengecilkan pori-pori besar tersebut bisa memanfaatkan es batu dari bahan-bahan alami. Cara ini lebih mudah, murah dan aman karena tidak akan menimbulkan efek samping. Yuk simak cara mengecilkan pori-pori dengan es batu berikut ini. […]