Cuaca di Indonesia yang mulai kurang bisa diprediksi membuat kondisi kulit juga menjadi tidak menentu. Sebentar kering, sebentar lembab, dst. Padahal, kondisi kulit perlu dijaga agar dapat bertahan di segala cuaca. Terlebih, kulit yang sehat akan berdampak pula pada rasa bahagia pemiliknya. Dan juga, kulit yang sehat merupakan cerminan dari keseluruhan kondisi tubuh yang sehat […]
Tag: kulit tubuh
Bagi banyak orang, kulit ketiak yang hitam bisa menjadi hal yang membuat malu. Kulit ketiak yang lebih gelap bisa mencegah beberapa orang berbusana tanpa lengan, menggunakan pakaian renang di tempat umum dan berpartisipasi dalam olah raga. Seperti masalah noda dan perubahan warna pada kulit, ketiak hitam juga bisa berakibat orang menjadi tidak percaya diri dan […]
Kulit yang putih telah dianggap sebagai kulit yang menambah kecantikan seorang wanita sejak waktu yang lama. Banyak orang termasuk wanita dan pria bekerja sangat keras untuk mendapatkan kulit yang lebih terang dan putih. Ada banyak bahan yang dapat memutihkan kulit, salah satunya adalah vitamin C. Ketika bicara tentang berbagai jenis vitamin, vitamin C memegang peran […]
Mendapatkan kulit yang tanpa cela dan bersinar alami adalah impian setiap wanita di seluruh dunia. Karena jadwal yang sibuk dan gaya hidup yang penuh stress, kita seringkali mengabaikan kesehatan kulit yang mengakibatkan kulit menjadi gelap dan kusam. Selain dari itu, paparan sinar matahari yang berlebihan, polusi dan beberapa kondisi medis lain juga akan menyebabkan pigmentasi […]
Cara yang efektif dan tidak mahal untuk memutihkan kulit tubuh adalah dengan menggunakan gel lidah buaya. Tanaman lidah buaya seringkali disebut sebagai tanaman ajaib yang telah digunakan sejak zaman kuno. Gel yang terkandung di dalamnya terbuat dari 99 persen air namun yang satu persen lagi mengandung komponen terkuat termasuk 75 bahan aktif potensial. Bahan potensial […]
Dehidrasi terjadi ketika tubuh tidak mendapatkan asupan air yang cukup untuk berfungsi seperti biasanya. Apabila dehidrasi ringan hanya akan terasa tidak nyaman, dehidrasi yang lebih parah bisa menyebabkan penggumpalan darah, kejang dan komplikasi fatal lainnya. Dehidrasi biasanya dialami karena faktor luar seperti cuaca dan perubahan musim, menu makanan yang tidak sehat karena kekurangan nutrisi dan […]
Apakah Kulit Sawo Matang Bisa Putih ?
Untuk sebagian orang, wajah yang disebut cantik atau menarik adalah wajah yang berkulit putih. Hingga sekarang, standar kecantikan wanita berupa kulit putih tersebut tidak berubah. Sayangnya tidak semua orang dilahirkan dengan kulit putih, ada yang berkulit hitam atau sawo matang sejak lahir. Itulah sebabnya para wanita tidak segan untuk mencari cara agar kulit mereka bisa […]
Mungkin Anda pernah mencoba beberapa produk perawatan kulit baru namun mendapati bahwa Anda tidak merasakan khasiat apapun atau justru membuat kondisi kulit semakin buruk. Bisa jadi Anda salah membeli produk yang salah untuk jenis kulit Anda. Seperti yang telah kita ketahui, untuk menggunakan produk perawatan kulit, formulanya haruslah disesuaikan dengan jenis kulit yang kita miliki. […]
Mempercantik diri demi penampilan bisa saja dengan memoleskan make up atau berdandan dengan baik. Namun, upaya tersebut tidak akan menghasilkan hasil yang permanen. Untuk membuat penampilan agar cantik secara permanen, salah satu caranya adalah dengan berbenah diri dan meningkatkan kualitas diri. Dalam pandangan Islam, untuk mempercantik diri tidaklah sesulit yang dibayangkan. Beberapa cara yang bisa […]
Kunyit merupakan tanaman rempah yang sering digunakan untuk bumbu masakan dengan rasa pahit dan agak pedas berwarna kuning oranye. Selain menyedapkan masakan, kunyit juga memiliki manfaat luar biasa untuk menyembuhkan penyakit dan juga kecantikan tubuh. Dalam kunyit mengandung vitamin C tinggi dan juga antioksidan penting yang membuatnya menjadi obat mujarab berbagai penyakit. Ada banyak manfaat […]