Menjaga penampilan tubuh merupakan sesuatu yang penting dan wajib dilakukan. Bagi beberapa orang merawat tubuh tidak begitu penting, dan mereka lebih memprioritaskan kesehatan dari pada menjaga penampilan mereka. Tapi tahukah kamu jika merawat tubuh adalah sebagaian dari cara membuat hidup sehat. Bagi sebagian orang merawat tubuh itu tidak memiliki bulu, tidak memiliki jerawat, mengonsumsi makanan bergizi, mandi 2-3 kali sehari dan lain sebagainya. Dan kali ini klinikkecantikan akan membahas tentang menjaga kebersihan yang berhubungan dengan bulu.
Baca Juga :  Kondisioner Pelurus Rambut – Manfaat Buah Kelapa Bagi Kecantikan
Memiliki bulu ditangan adalah hal yang biasa bagi beberapa orang, begitu juga dengan bulu dada. Namun bagi beberapa orang bulu tersebut sangat mengganggu penampilan. Bahkan beberapa orang rela melakukan waxing yang cukup menyakitkan untuk mengakat bulu. Bulu bisa saja tumbuh karena beberapa faktor, dan setiap orang memiliki pemicuh yang berbeda-beda. Untuk menghilangkan bulu, kamu bisa melakukan beberapa cara. Salah satu cara yang bisa kamu lakukan adalah menghilangkan bulu dengan bahan alami, yaitu jeruk nipis, jeruk lemon dan bahan alami lainnya. Kali ini kita akan memberikan kamu bagaimana cara mengolah dan menggunakan bahan alami, untuk menghilangkan bulu dada secara aman.
Baca Juga : Cara Melembutkan Rambut
Faktor Pemicuh Tumbuhnya Bulu Dada
Bulu dada bisa tumbuh kapan saja, bahkan tanpa kita sadari sudah begitu banyak. Jika kamu belum tahu apa saja pemicuh tumbuhnya bulu dada, yuk simak beberapa pemicuh yang berikut ini.
- Faktor usia
- Masa pubertas / akhil baligh
- Faktor hormon
- Faktor seksualitas
- Faktor makanan
- Faktor keturunan/ faktor genetik
Sekarang sudah tahu kana pa saja faktor pemicuh tunmbuhnya bulu dada ?? bulu bisa tumbuh kapan saja tanpa kita sadai, tapi bukan berarti tidak bisa dihilangkan dan sulit untuk dihilangkan. Berikut ini klinikkecantikan akan memberikan kamu tips tentang bagaimana cara menghilangkan bulu dada dengan bahan alami.
1. Jeruk Nipis
Jeruk nipis memiliki banyak khasiat untuk tubuh kita, bahkan khasiat itu juga bisa dimanfaatkan untuk kecantikan tubuh. Jeruk nipis tidak hanya bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan bulu ketiak saja, tapi bisa juga kita gunakan sebagai bahan alami untuk menghilangkan bulu dada. Cara menggunakannya juga mudah sekali, dan bahkan tidak memerlukan waktu yang banyak.
- Siapkan jeruk nipis besar sebanyak 1/ 2 buah.
- Cuci bersih jeruk nipis dengan air yang mengalir.
- Pastikan jika jeruk nipis sudah bersih.
- Belah jeruk nipis secara melintang, dan pastikan pisau yang kamu gunakan sudah bersih.
- Siapkan wadah yang bersih untuk tempat air perasan jeruk nipis.
- Peras jeruk nipis pada wadah yang sudah disiapkan.
Lakukan beberapa cara mendapatkan air perasan jeruk nipis dengan benar, dan pastikan jika wadah yang kamu gunakan juga benar-benar bersih. Selanjutnya cara menggunakan air perasan jeruk nipis pada bulu dada, bisa kamu lakukan seperti yang berikut ini.
- Pertama mandilah dengan bersih.
- Pastikan jika dada mu sudah bersih dari keringat.
- Siapkan air perasan jeruk nipis.
- Oleskan air perasan jeruk nipis dengan tangan secara merata.
- Atau bisa juga kamu gunakan kuas masker wajah untuk mengoleskan air perasan jeruk nipis pada bulu dada.
Apabila kamu menggunakan tangan untuk mengoleskan air perasan jeruk nipis ini pada dada, pastikan jika tangan mu sudah bersih. Dan jika kamu menggunakan kuas masker, pastikaan jika kuas tersebut sudah bersih. Lakukan perawatan untuk menghilangkan bulu dada ini secara rutin, agar hasil yang kamu dapatkan maksimal.
Baca Juga : Â Cara Menghilangkan Ketombe Dengan Minyak Zaitun – Lem Bulu Mata Yang Bagus
2. Jeruk Lemon
Menghilangkan bulu dada tidak hanya bisa menggunakan jeruk nipis, tapi juga dengan jeruk lemon. Jeruk lemon sangat bermanfaat untuk memecahkan lemak dalam tubuh saja, tapi juga merontokan segala bulu. Cara menggunakan jeruk lemon sebagai penghilang bulu dada cukup mudah. Kamu bisa melakukannya sendiri di rumah, yuk simak cara menggunakan jeruk lemon sebagai penghilang bulu dada yang benar.
- Siapkan lemon segar sebanyak 1/ 2 buah.
- Cuci bersih lemon dengan air mengalir.
- Pastikan jika jeruk lemon sudah bersih.
- Siapkan wadah yang bersih.
- Belah lemon dan peraslah hingga airnya keluar semua.
Langkah menggunakan jeruk lemon sebagai penghilang bulu dada mudah sekali, dan pastikan jika lemon sudah kamu siapkan pada wadah yang bersih. Jangan menambahkan air perasan lemon dengan air atau cairan apapun yang tidak disarankan. Cara menggunakannya bisa kamu lakukan seperti yang berikut ini.
- Pertama mandilah dengan bersih.
- Pastikan jika dada mu sudah bersih dari keringat.
- Siapkan air perasan jeruk lemon.
- Oleskan air perasan jeruk lemon dengan tangan secara merata.
- Atau bisa juga kamu gunakan kuas masker wajah untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon pada bulu dada.
Apabila kamu menggunakan tangan untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon ini pada dada, pastikan jika tangan mu sudah bersih. Dan jika kamu menggunakan kuas masker, pastikaan jika kuas tersebut sudah bersih. Lakukan perawatan untuk menghilangkan bulu dada ini secara rutin, agar hasil yang kamu dapatkan maksimal.
Baca Juga : :Â Cara Menghilangkan Uban Dengan Kulit Kentang – CC Cream Untuk Kulit Berminyak
3. Jeruk Lemon Dan Madu
Jika kamu ingin bulu dada lebih cepat menghilang, maka kamu bisa menggunakan jeruk lemon dengan madu. Kamu bisa mencampurkan madu alami dengan air perasan lemon, dan membuatnya sendiri di rumah. Jika kamu tertarik untuk membuat bahan alami penghilang bulu dada dari lemon dan madu, maka ikuti langkah yang berikut ini.
- Siapkan lemon segar sebanyak 1/ 2 buah.
- Cuci bersih lemon dengan air mengalir.
- Pastikan jika jeruk lemon sudah bersih.
- Siapkan wadah yang bersih.
- Belah lemon dan peraslah hingga airnya keluar semua.
- Tambahkan dengan madu sebanyak 2/3 sendok.
- Aduk air perasan lemon dan madu hingga tercampur merata.
Menggunakan air perasan lemon dan madu cukup mudah sekali, kamu bisa menggunakannya pada pagi, siang, sore atau malam hari. Untuk menggunakan air perasan lemon dan madu ini dengan benar, yuk ikuti cara menggunakannya dengan benar.
- Pertama mandilah dengan bersih.
- Pastikan jika dada mu sudah bersih dari keringat.
- Siapkan air perasan jeruk lemon dan madu yang sudah dicampurkan.
- Oleskan air perasan jeruk lemon dan madu dengan tangan secara merata.
- Atau kamu juga bisa menggunakan kuas masker wajah untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon pada bulu dada.
- Diamkan air perasan lemon dan madu 30-60 menit ( diamkan hingga mengering).
Apabila kamu menggunakan tangan untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon dan madu ini pada dada, pastikan jika tangan mu sudah bersih dari kotoran. Dan jika kamu menggunakan kuas masker wajah, pastikaan jika kuas tersebut sudah bersih. Lakukan perawatan untuk menghilangkan bulu dada ini secara rutin, agar hasil yang kamu dapatkan maksimal.
Baca Juga : Â Manfaat Air Hangat Untuk Wajah – Manfaat Air Cleo Untuk Wajah
4. Jeruk Nipis Dan Putih Telur
Jika pada sebelumnya kamu menggunakan air perasan jeruk nipis sebagai penghilang bulu dada, maka kali ini kamu bisa menambahkan putih telur sebagai tambahan air perasan jeruk nipis. Mengapa putih telur ? karena dengan putih telur kamu bisa mengangkat bulu halus pada dada dengan alami dan aman. Cara membuat waxing dari jeruk nipis dan putih telur bisa kamu lakukan seperti yang berikut ini.
- Siapkan jeruk nipis besar sebanyak 1/ 2 buah.
- Cuci bersih jeruk nipis dengan air yang mengalir.
- Pastikan jika jeruk nipis sudah bersih.
- Belah jeruk nipis secara melintang, dan pastikan pisau yang kamu gunakan sudah bersih.
- Siapkan wadah yang bersih untuk tempat air perasan jeruk nipis.
- Peras jeruk nipis pada wadah yang sudah disiapkan.
- Gunakan 1 butir telur besar atau 2 butir telur besar (ambil putih telurnya )
- Aduk air perasan jeruk nipis dan putih telur hingga tercampur merata
Langkah menggunakan air perasan jeruk nipis dan putih telur sebagai waxing bulu dada sangat mudah sekali. Dan pastikan jika kamu sudah membuat bahan tersebut dengan benar. Selain itu jangan menambahkan air atau cairan apapun untuk dicampurkan dengan air jeruk nipis dan putih telur. Sebelum menggunakan bahan alami tersebut pada bulu dada, yuk simak cara yang berikut ini.
- Pertama mandilah dengan bersih.
- Pastikan jika dada mu sudah bersih dari keringat dan debu.
- Siapkan air perasan jeruk nipis dan putih telur yang sudah dicampurkan.
- Oleskan air perasan jeruk nipis dan putih telur dengan tangan secara merata.
- Atau kamu juga bisa menggunakan kuas masker wajah untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon pada bulu dada.
- Diamkan air perasan lemon dan madu 30-60 menit ( diamkan hingga mengering).
Apabila kamu menggunakan tangan untuk mengoleskan air perasan jeruk nipis dan putih telur ini pada dada, pastikan jika tangan mu sudah bersih dari kotoran. Dan jika kamu menggunakan kuas masker wajah, pastikaan jika kuas tersebut sudah bersih. Lakukan perawatan untuk menghilangkan bulu dada ini secara rutin, agar hasil yang kamu dapatkan maksimal.
Baca Juga :  Cara Menghilangkan Flek Hitam di Pipi – Cara Menghilangkan Ketombe Dengan Minyak Zaitun
5. Jeruk Lemon Dan Kunyit
Tahukah kamu jika ternyata bulu dada bisa kita hilangkan dengan menggunakan kunyit ?? Kamu bisa menggunakan kunyit alami yang dijadikan bubuk, dan mencampurkannya dengan jeruk lemon. Cara ini dinilai sangat alami, aman dan ampuh untuk menghilangkan bulu dada. Kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah, berikut cara menggunakan jeruk lemon dan kunyit untuk menghilangkan bulu dada.
- Siapkan lemon segar sebanyak 1/ 2 buah.
- Cuci bersih lemon dengan air mengalir.
- Pastikan jika jeruk lemon sudah bersih.
- Siapkan wadah yang bersih.
- Belah lemon dan peraslah hingga airnya keluar semua.
- Siapkan kunyit segar sebanyak 2-3 ruas.
- Cuci bersih kunyit tersebut dengan menggunakan air yang mengalir.
- Pastikan jika kunyit sudah bersih, dan kupas hingga tidak ada kulit yang menempel.
- Potong-potong tipis kunyit tersebut.
- Lalu keringkan dibawah sinar matahari.
- Jika sudah kering, kamu bisa menghaluskan kunyit hingga menjadi bubuk.
- Campurkan kunyit bubuk dengan air perasan jeruk lemon.
- Aduk hingga kunyit dan air perasan jeruk lemon tercampur merata.
Langkah menggunakan jeruk lemon dan kunyit bubuk sebagai penghilang bulu dada mudah sekali, dan pastikan jika lemon dan kunyit bubuk sudah kamu siapkan pada wadah yang bersih. Jangan menambahkan air perasan lemon dan kunyit bubuk dengan air atau cairan apapun yang tidak disarankan. Cara menggunakannya bisa kamu lakukan seperti yang berikut ini.
- Pertama mandilah dengan bersih.
- Pastikan jika dada mu sudah bersih dari keringat.
- Siapkan air perasan jeruk lemon dan kunyit yang sudah dibuat.
- Oleskan air perasan jeruk lemon dan kunyit bubuk dengan tangan secara merata.
- Atau bisa juga kamu gunakan kuas masker wajah, untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon dan kunyit bubuk pada bulu dada.
Apabila kamu menggunakan tangan untuk mengoleskan air perasan jeruk lemon dan kunyit bubuk ini pada dada, pastikan jika tangan mu sudah bersih. Dan jika kamu menggunakan kuas masker, pastikaan jika kuas tersebut sudah bersih dari kotoran. Lakukan perawatan untuk menghilangkan bulu dada ini secara rutin, agar hasil yang kamu dapatkan lebih optimal
Baca Juga :
Memiliki penampilan yang sempurna adalah impian bagi seluruh kaum pria dan wanita. Oleh sebab itulah mengapa merawat tubuh menjadi hal yang penting, bahkan menjadi sebuah kewajiban. Mandilah 2-3 kali sehari dengan air bersih, dan gunakan sabun yang aman untu kulit mu. Konsumsilah makanan yang mengandung banyak vitamin seperti sayuran, buah-buahan dan juga lain sebagainya.