Categories
Rambut

8 Cara Menumbuhkan Rambut Pitak Secara Alami dan Sehat

Pitak yang dalam bahasa kedokteran dikenal sebagai alopecia areata merupakan kerontokan rambut padasuatu area kecil di kepala, sehingga menyebabkan kebotakan setempat. Pitak bisa saja terjadi di satu area bahkan di beberapa tempat dalam satu waktu. Walaupun hal initidak berbahaya buat kesehatan, pitak tentu saja akan sangat mengganggu penampilan. Baik buat  laki-laki maupun perumpuan yang masih muda. Biasanya rambut bisa tumbuh kembali dalam kurun waktu beberapa bulan sampai tahunan pada area yang mengalami pitak.

Rambut yang tumbuh biasanya akan mempunyai tekstur yang jauh lebih halus serta warna yang lebih muda. Bahkan rambut kalian yang tumbuh kembali bisa saja berwarna putih. Walaupun begitu ada juga beberapa orang yang pitaknya  bisa menjadi permanen. Pitak seperti ini biasanya disebabkan oleh autoimun yang menyerang orang-orang yang sehat, penyakit ini bisa saja menyerang orang-orang di bawah umur 20 tahun. Meski  pun demikian, keadaan ini bisa menimpa kalian yang mempunyai riwayat penyakit seperti penyakit tiroid, diabetes melitus, alergi, hingga penyakit autoimun lainnya.  (Baca Juga : Manfaat Air Teh Untuk Rambut)

Apa Penyebab Timbulnya Pitak Dikepala ?

Selain itu, pitak juga bisa menyerang orang yang mempunyai riwayat pitak pada keluarganya. Serta kelainan kuku dimana kuku kalian akan terlihat seperti “sumur-sumur” kecil. Atau terlihat seperti tusukan jarum pada lempeng kuku kalian. Sampai saat ini, masih belum ditemukan obat yang bisa menyembuhkan hingga tuntas penyakit alopecia areata. Berarti penyakit ini bisa saja kambuh kembali sewaktu-waktu. Walaupun dokter telah memberikan pengobatan yang bisa mengendalikan pitak serta menumbuhkan kembali rambut pada area tersebut.

Pengobatan yang paling sering dilakukan yaitu dengan menggunakan injeksi steroid didaerah yang pitak. Suntikan steroid bisa diulang selama empat sampai enam minggu sekali. Selain itu, kalian akan diberikan obat minum atau krim steroid dan juga tonik rambut yang mengandung minoksidil. Obat yang diberikan akank membantu mempercepat pertumbuhan rambut kalian. Kecepatan tumbuhnya rambut tentu akan berjalan perlahan serta bervariasi pada masing-masing orang. Selain itu kalian juga bisa menggunakan bahan-bahan alami buat menumbuhkan rambut kalian yang pitak seperti berikut. (Baca Juga : Manfaat Avokad Untuk Rambut)

1.Hindari Stres

Selain dengan menggunakan pengobatan medis, pitak juga bisa kalian sembunyikan dengan memakai topi, bandana, maupun rambut palsu selama kalian menjalani proses pengobatan. Selain itu sangat disarankan untuk mengurangi stres. Karena biasanya terdapat stresor tertentu yang akan menjadi pemicu timbulnya pitak, seperti munculnya masalah keluarga, karena pekerjaan, keuangan, serta hal lainnya.

2.Jangan Terlalu Sering Ganti Warna Rambut

Selain itu sangat disarankan untuk tidak keseringan mengganti atau mengubah warna rambut. Walaupun pada jaman sekarang kalian sering menemukan artis atau anak-anak muda gemar gonta-ganti warna rambut. Tentu hal ini tidak baik untuk rambut karena rambu kalian akan sering terkena bahan kimia yang berbahaya buat kesehatan rambut kalian. (Baca Juga : Manfaat VCO Untuk Rambut Anak)

3.Minyak Kemiri 

Pasti sudah mengetahui apa itu kemiri, selain sering dipakai pada masakan agar menjadi tambah lebih lezat serta harum. Untuk memperoleh minyak kemiri, buah kemiri harus kalian oleh terlebih dahulu. Caranya adalah dengan membakarnya terlebih dulu minyak kemiri, kemudian hancurkan hingga minyaknya keluar. Minyak itulah yang akan akan kalian ambil dan kalian oleskan ke rambut. Tapi bagi beberapa orang beranggapan jika hal ini tidak akan efektif, tapi sebagian orang menganggap hal ini merupkan sesuatu yang efektif. Tapi kalian bisa coba dengan menggunaan minyak kemiri buat jangka waktu yang cukup lama. Misal menggunakan minyak kemiri tiap hari selama satu bulan, lalu lihatlah hasilnya. (Baca juga: Cara Mengatasi Rambut Agar Tidak Rontok)

4.Bawang Merah

Bawang merah mengandung banyak sulfur yang sudah terbukti ampuh serta efektif untuk membuat rambut kalian menjadi lebih subur serta lebat. Saat menggunakan bawang merah, disarankan untuk lebih teliti saat membersihkan kepala kalian. Tentu kalian tidak ingin bau menyengat bawang merah mengganggu aktifitas kalian bukan? Cara menumbuhkan rambut pitak ternyata, kalian tidak perlu mengeluarkan banyak uang demi melakukan perawatan mahal. Karena hanya dengan menggunakan bawang merah yang sering menghiasi dapur kalian sudah mampu mengatasi pitak pada kepala kalian.

Caranya adalah dengan menggerus atau menghaluskan bawang merah sebanyak 3 butir. Kemudian kalian bisa menambahkan air dingin kurang lebih 2 sendok. Untuk hasil yang maksimal kalian bisa memakainya secara rutin.  (Baca Juga : Manfaat Garam Untuk Rambut BerketombeManfaat Cuka Apel Untuk Rambut)

5.Minyak Kelapa

Cara memakai minyak kelapa buat menumbuhkan rambut yaitu dengan memasak serta mengaduknya sampai mengeluarkan minyak.  Cara memakai minyak kelapa sangatlah mudah kalian hanya perlu mengoleskan pada rambut sambil kalian pijat. kemudian diamkan selama kurang lebih 15-20 menit. Lalu bilaslah dengan menggunakan air dingin sampai bersih guna menghilangkan bau amis dari telur dianjurkan untuk segera keramas. Lakukanlah secara rutin sebanyak 2-3 kali seminggu sebelum mandi. Gunakan air kelapa untuk menumbuhkan rambut pada jidat kalian. Cara ini juga sudah teruji keefektifannya, asalakan kalian memakainya secara rutin. .(Baca Juga: Cara Merawat Rambut Rontok dan kering)

6.Kuning Telur

Kuning telur dipercaya sebagai salah satu bahan alami yang bisa meluruskan rambut. Ternyata kandungan protein hewani didalamnya juga bisa menguatkan rambut, menyuburkan, serta menutrisi rambut hingga ke akarnya.  Kalian hanya perlu menyiapkan satu butir kuning telor ayam kampung. Kocok hingga mengembang, lalu oleskanlah keseluruh rambut, kemudian diamkan selama kurang lebih 15-20 menit. Lalu bilaslah dengan menggunakan air dingin sampai bersih guna menghilangkan bau amis dari telur dianjurkan untuk segera keramas. Lakukanlah secara rutin sebanyak 2-3 kali seminggu sebelum mandi.  (Baca Juga : Cara Menghilangkan Ketombe Secara Alami)

7.Minyak Zaitun

Minyak  zaitun dipercaya bisa membantu menumbuhkan rambut buat kalian yang mengalami kebotakan , serta buat kalian yang sedang mengalami kepitakan. Tapi dalam penggunaannya yang teratur serta rutin untuk jangka waktu yang lama. Tentu hal ini bisa membuat dahi kalian ditumbuhi rambut sedikit demi sedikit. Kalian hanya perlu membalurkan minyak zaitun secara merata keseluruh kulit kepala serta rambut kalian. Kemudian tutuplah dengan memakai handuk hangat selama 30 menitan, Kemudian bilaslah dengan menggunakan air dingin sampai bersih, lakukan rutin 3-4 kali seminggu jika ingin memperoleh hasil yang maksimal. (Baca Juga : Manfaat Minyak Zaitun Untuk Rambut Anak)

8.Teh Hijau 

Teh hijau memiliki kandungan antioksidan yang terbilang sangat tinggi. Kandungan ini ternyata sangat berguna buat melancarkan sirkulasi darah pada keapal. Hasil akhirnya, rambut kalian akan lebih cepat tumbuh serta sehat dan mengkilap. Caranya memakainya pun sangat mudah, kalian hanya perlu menyeduh teh hijau ini. Setelah teh hijau kalian seduh, kalian bisa langsung mengoleskannya pada kepala kemudian bungkuslah selama 20 menit dengann handuk, kemudian bilaslah hingga bersih. (Baca Juga : Manfaat Hair Mask Untuk Rambut)

Baca Juga :