Area wajah menjadi titik fokus yang paling diperhatikan orang khususnya ketika berinteraksi dengan orang lain. Akan tetapi dengan semakin bertambahnya usia, maka kulit wajah juga akan semakin berubah seperti mulai muncul keriput, kerutan dan berbagai tanda tanda penuaan dini pada wajah. Sebenarnya ada banyak cara yang masih bisa dilakukan untuk mengembalikan tampilan wajah lebih awet […]
Tag: perawatan wajah alami
Aktivitas menggaruk karena kulit wajah yang mengelupas dan gatal tentunya akan meninggalkan bekas yang sangat sulit untuk dihilangkan dan akan mengurangi penampilan seseorang yang bahkan tidak bisa ditutupi dengan kosmetik. Gatal yang terjadi pada wajah disebabkan karena iritasi kulit dan berbagai penyebab lain seperti ruam, kondisi kulit yang kering, faktor usia, kekurangan nutrisi, reaksi alergi, […]
Bagi hampir semua perempuan, bulu merupakan hal yang dihindari. Salah satunya adalah bulu yang tumbuh di tangan dan kaki. Perempuan yang tidak memiliki bulu yang lebat pada kaki dan tangan dianggap lebih menawan dibandingkan mereka yang berbulu lebat. Untuk itulah, banyak perempuan yang rela menahan rasa sakit demi mendapatkan kulit indah menawan tanpa bulu. Selain […]
Selain sangat banyak manfaat jeruk nipis dan minyak zaitun untuk rambut, ternyata memakai jeruk nipis untuk perawatan wajah secara alami bukanlah sebuah hal baru sebab sudah dipakai sejak lama untuk mengatasi berbagai masalah pada kulit seperti kulit kusam, jerawat, komedo dan juga kulit berminyak. Dalam jeruk nipis juga mengandung vitamin C melebihi dari jenis jeruk […]
Pada dasarnya, dalam tubuh manusia menghasilkan atau memproduksi minyak yang berguna untuk menjaga kesehatan dan juga memastikan kulit tetap lembab. Akan tetapi, kulit berminyak yang berlebihan tentu akan mengurangi kesempurnaan penampilan karena akan terlihat mengkilap dan memicu timbulnya jerawat di sekitar area wajah sehingga membutuhkan sebuah cara merawat kulit berminyak yang paling ampuh dan aman. […]
Kulit berminyak dapat meninggalkan jejak berminyak yang sama sekali tidak seksi apabila terlihat di wajah, terutama bagi para pria yang memiliki kulit wajah lebih berminyak daripada wanita. Selain terlihat kotor, kulit wajah juga akan terlihat kusam dan mengurangi nilai penampilan, sehingga mengurangi pula rasa percaya diri. Resiko memiliki penampilan kulit wajah yang berminyak akan meningkat […]
Seiring dengan bertambahnya usia, maka tanda-tanda penuaan juga semakin terlihat jelas khususnya di area wajah. Keriput dan juga garis halus mulai banyak timbul di area sudut mata, garis bibir dan juga kening. Kerutan yang merupakan salah satu gejala penuaan ini memang tidak dapat dihentikan secara total, akan tetapi prosesnya bisa dihambat dengan cara gaya hidup […]
10 Manfaat Kulit Semangka untuk Wajah
Buah semangka adalah jenis buah yang menyegarkan karena 90% isinya merupakan air. Namun tahukah Anda bahwa dengan membuang kulitnya (bagian putih yang dekat dengan kulit terluar), Anda telah menghilangkan nutrisi ekstra dari buah tersebut? Setelah membaca artikel ini, kami harap Anda tidak terburu-buru menyingkirkan kulit semangka ketika telah selesai mengonsumsi buahnya. (Baca Juga:Â Cara Membuat Masker […]
Berbagai macam alat dan produk tata rias yang dikatakan bisa membuat wajah menjadi halus telah banyak berada di pasaran. Sebagai wanita pastinya sangat menggoda kita untuk mencoba menggunakannya. Tapi sayangnya keadaan kulit wajah seringkali menjadi penghalang untuk bereksperimen dengan berbagai macam produk kecantikan tersebut. Jika kulit wajah sensitif, tentu rentan mengalami jerawat atau reaksi alergi jika […]