Categories
Wajah

9 Produk Scrub Eksfoliasi Wajah yang Berkualitas

Kulit kusam atau berjerawat yang tidak tampak segar adalah musuh bagi para wanita sehingga tidak ada wanita yang ingin terlihat demikian. Untuk itu ada cara mencegahnya yang sudah diketahui oleh sebagian besar wanita dewasa yang memperhatikan perawatan kecantikan, yaitu dengan melakukan eksfoliasi pada kulit wajah. Eksfoliasi adalah proses pengelupasan dari sel – sel kulit mati […]

Categories
Kulit

5 Macam Scrub Wajah Dengan Garam Laut

Berasal dari laut dan air laut, garam laut adalah produk paling murni yang dihasilkan oleh matahari dan laut. Garam laut adalah salah satu material yang tersedia dalam jumlah banyak dan alami yang ada di dunia, berasal dari penguapan air laut dengan sedikit atau tanpa pemrosesan sama sekali setelah penguapan tersebut. Karena dihasilkan langsung dari lautan, […]

Categories
Wajah

5 Scrub Wajah Untuk Menghilangkan Flek Hitam Secara Alami

Flek hitam di kulit seringnya bisa menjadi sangat mengganggu khususnya jika muncul di kulit wajah Anda. Wajah adalah salah satu bagian tubuh yang sering terekspos sehingga bisa menyebabkan kemunculan flek hitam ini. Ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan flek hitam di kulit tetapi faktor utamanya adalah sinar UV dari matahari yang berbahaya. Akan tetapi masalah […]

Categories
Kulit

9 Cara Scrub Wajah Dengan Benar Sesuai Jenis Kulit

Rutinitas perawatan kulit pagi Anda bisa memburuk jika setelah mengaplikasikan pelembap, Anda mendapati kulit kering, mengelupas dan kusam. Anda bisa saja mencoba menghilangkannya dengan menambah pelembap, tetapi petak – petak kering tersebut pada kulit bisa menjadi tanda bahwa Anda melewatkan langkah pembersihan berikut yaitu eksfoliasi. Eksfoliasi adalah satu teknik perawatan wajah dimana Anda menghilangkan sel […]

Categories
Wajah

5 Cara Scrub Wajah Dengan Gula Agar Mulus

Gula mungkin saja merupakan pemanis yang buruk untuk tubuh, tetapi gula adalah bahan yang sangat bagus untuk perawatan kulit. Gula adalah humektan alami yang berarti dapat menarik kelembapan dari lingkungan ke dalam kulit. Jadi ketika gula digunakan untuk kulit maka akan membantu menghidrasi kulit Anda dan menyimpan kelembapan di dalam. Gula juga merupakan sumber alami […]

Categories
Wajah

6 Scrub Wajah Alami Untuk Kulit Sensitif yang Aman

Pengelupasan kulit adalah bagian sangat penting dari rutinitas perawatan kulit manapun. Tidak hanya dapat menghilangkan sel kulit mati, tetapi juga akan menghilangkan sumbatan dari pori – pori dari kotoran dan  minyak yang bisa menyebabkan jerawat. Scrub wajah itu apa juga banyak yang belum memahaminya.  Scrub wajah adalah salah satu dari banyak jenis perawatan yang bisa […]

Categories
Wajah

Scrub Wajah Itu Apa, Penjelasan dan Cara Menggunakannya

Saat ini Anda mungkin melakukan perawatan wajah harian secara rutin yang mendasar dengan pembersih wajah dan pelembap. Anda bahkan mungkin juga menambahkan masker wajah dalam rutinitas tersebut seminggu sekali. Tetapi masih banyak yang lupa mengenai scrub wajah itu apa sehingga terkadang terlupakan, membuat Anda kehilangan beberapa manfaatnya untuk kecantikan. Setiap hari sel kulit mati, kotoran […]

Categories
Review Produk

Ini 8 Manfaat Masker Freeman untuk Wajah Super Cerah

Masker Freeman merupakan salah satu masker wajah yang booming dan wajib dicoba. Dibuat dengan bahan organik yang ramah untuk kulit, masker ini wajib masuk ke dalam daftar skincare rutin Anda. Masker Freeman sendiri terdiri dari 5 jenis masker, yaitu Clay Mask, Gel Mask, Peel-Off Mask, Sheet Mask dan Mud Mask. Selain itu, banyak sekali varian […]

Categories
Review Produk

9 Manfaat St Ives Fresh Skin Apricot Scrub

Dari sekian banyak produk perawat kulit dari St Ives, St Ives Fresh Skin Apricot Scrub menjadi salah satu best seller dari brand ini. St Ives Fresh Skin Apricot Scrub merupakan produk pembersih wajah sekaligus scrub yang terbuat dari buah aprikot dan juga bubuk kulit kenari untuk memberikan tampilan kulit lembut, halus dan terlihat cerah. St […]